News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Sandiaga Uno Apresiasi Atlet Esports Raih Enam Medali di SEA Games 2021

Dewan Pembina Pengurus Besar Esports Indonesia (PB ESI), Sandiaga Uno, mengapresiasi pencapaian atlet-atlet esports Indonesia dalam kompetisi SEA Games 2021 di Vietnam.
Sabtu, 4 Juni 2022 - 13:23 WIB
PBESI bagi hadiah bonus sebagai apresiasi untuk atlet peraih medali SEA Games 2021.
Sumber :
  • pbesi

Jakarta – Dewan Pembina Pengurus Besar Esports Indonesia (PB ESI), Sandiaga Uno, mengapresiasi pencapaian atlet-atlet esports Indonesia dalam kompetisi SEA Games 2021 di Vietnam.

Menurut Sandiaga Uno, cabang olahraga esports telah mencatatkan sejarah dengan catatan enam medali di SEA Games 2021. “Apresiasi setinggi-tingginya saya sampaikan kepada KONI, Kemenpora, tim badan timnas dan lain-lain, serta seluruh atlet esports,” kata Sandi di Jakarta.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sandiaga Uno, yang juga merupakan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, menyatakan, raihan medali berkat kerja sama semua pihak. Ia menyampaikan terima kasih kepada Kepala Badan Timnas Esports karena kerja keras, sinergitas dan semangatnya telah membawa atlet meraih medali.

Sandi menegaskan, pelatih, pengurus dan seluruh tim berkontribusi besar, mulai dari persiapan sampai pelatnas dan akhirnya kompetisi.

“Betul-betul menjadi suatu catatan yang sangat membanggakan bahwa Indonesia mendapatkan total perolehan medali dari cabor esports. Inin menjadi suatu prestasi yang menganggumkan,” tegas Sandi.  

Sandi berkomitmen untuk terus bersama-sama mengembangan ssports agar menjadi lebih baik dan dapat mengharumkan nama Indonesia dalam kancah olahraga internasional. Ia juga berharap para atlet dapat terus memacu keahlian agar dapat lebih banyak lagi medali dalam berbagai kejuaraan.  

“Harapannya para atlet esports kita terus memacu prestasi dan kita meningkatkan pembinaan. Kita bangun ekosistem esports kita,” pungkas Sandi.

Pada SEA Games 2021, atlet esports meraih enam medali, yakni dua emas melalui nomor pertandingan Free Fire dan PUBG Mobile kategori team, tiga perak dari Free Fire, PUBG Mobile Solo dan Mobile Legends: Bang Bang, serta satu perunggu dari tim Cross Fire Indonesia.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sebagai apresiasi, PBESI memberikan bonus kepada atlet dan tim berupa uang. Total bonus kepada atlet esports berprestasi adalah sebesar Rp3,8 miliar, dengan rinciannnya ialah Rp2,2 miliar untuk peraih medali emas, Rp1,2 miliar untuk medali perak, dan Rp335 juta bagi peraih medali perunggu.

PBESI tidak memberi hanya bonus uang, juga penghargaan dalam bentuk plakat untuk masing-masing atlet dan piala untuk tim, tiket umrah, hingga tiket wisata. PBESI berharap, seluruh bonus memacu semangat atlet esports untuk tetap berprestasi lebih baik lagi di turnamen lain. (crp/raw)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT