News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

NOC Indonesia Perkenalkan Tiga Chef de Mission untuk Multi Event Internasional 2025 

NOC Indonesia memperkenalkan tiga Chef de Mission (CdM) yang akan memimpin kontingen Tim Indonesia dalam tiga ajang multievent olahraga internasional sampai akhir tahun ini.
Rabu, 16 Juli 2025 - 22:35 WIB
Erick Thohir bersama CdM Asian Youth Games 2025 Endri Irawan, CdM SEA Games Bayu Priawan Djokosoetono dan Ketua umum NOC Indonesia, Raja Sapta Oktohari
Sumber :
  • NOC Indonesia

tvOnenews.comNOC Indonesia secara resmi memperkenalkan tiga Chef de Mission (CdM) yang akan memimpin kontingen Tim Indonesia dalam tiga ajang multievent olahraga internasional sampai akhir tahun ini. 

Endri Erawan yang merupakan Komite Eksekutif NOC Indonesia ditunjuk sebagai CdM Asian Youth Games 2025 di Manama, Bahrain 22–31 Oktober 2025.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tuan rumah mempertandingkan 24 cabang olahraga, termasuk di antaranya camel racing yang akan diikuti oleh 45 negara-negara di Asia. 

Erick Thohir bersama CdM Asian Youth Games 2025 Endri Irawan, CdM SEA Games Bayu Priawan Djokosoetono dan Ketua umum NOC Indonesia, Raja Sapta Oktohari
Erick Thohir bersama CdM Asian Youth Games 2025 Endri Irawan, CdM SEA Games Bayu Priawan Djokosoetono dan Ketua umum NOC Indonesia, Raja Sapta Oktohari
Sumber :
  • NOC Indonesia

 

Untuk Islamic Solidarity Games yang digelar di Riyadh, Arab Saudi 7–21 November 2025, NOC Indonesia menunjuk Komite Eksekutif, Akbar Nasution.

ISG 2025 akan mempertandingkan 19 cabang olahraga dan akan mempertemukan atlet-atlet dari 57 negara anggota Organisasi Kerja Sama Islam (OKI).

Sementara itu, Ketua Umum Persatuan Olahraga Tarik Tambang Indonesia (POTTI) Bayu Priawan Djokosoetono ditunjuk sebagai CdM SEA Games 2025 di Thailand yang akan digelar 7–19 Desember 2025.

Terdapat tiga kota yang akan menggelar 50 cabang olahraga dan 3 cabang olahraga eksebisi, yakni Bangkok, Chonburi dan Songkhla.

“Tugas ketiga CdM ini yang utama menjamin para atlet dan ofisial bisa melaksanakan tanggung jawab dan tugas dengan baik. NOC Indonesia ini sifatnya pelayanan jadi berusaha melayani sebaik mungkin. Dengan bantuan mereka, Insya Allah Tim Indonesia untuk Asian Youth Games, Islamic Solidarity Games dan SEA Games bisa dilaksanakan dengan baik dan bisa mendapatkan hasil medali yang terbaik,” sebut Raja Sapta Oktohari Ketua Umum NOC Indonesia. 

Sebagai informasi pada edisi Asian Youth Games sebelumnya di Nanjing 2013, Tim Indonesia meraih peringkat 15 dengan perolehan 1 Medali Emas, 2 Medali Perak dan 2 Medali Perunggu.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sedangkan pada edisi Islamic Solidarity Games Konya 2021 Indonesia berhasil meraih 13 Medali Emas, 14 Medali Perak, dan 29 Medali Perunggu dan menduduki peringkat 7 pada tabel perolehan medali.

Sementara pada edisi SEA Games terakhir di Kamboja 2023, Tim Indonesia meraih peringkat tiga dengan total peraihan medali, 81 Medali Emas, 74 Medali Perak, dan 129 Medali Perunggu.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT