Bukan Amerika Serikat Apalagi Turki, Megawati Hangestri Tiba-tiba Beri Kode Klub Tujuannya Pasca Selesai Proliga: Saya Akan...
Bukan Amerika Serikat apalagi Turki, Megawati Hangestri Pertiwi beri kode soal negara yang akan dituju setelah kontraknya berakhir di Gresik Petrokimia, apakah
Sabtu, 26 April 2025 - 17:25 WIB
Sumber :
- Kolase tvOnenews.com / Instagram Gresik Petrokimia / KOVO
Menurut pevoli putri berjuluk Megatron itu, semua jawaban mengenai karier abroadnya untuk musim depan masih bersifat rahasia dan belum bisa dibocorkan.
Nunggu aja, rahasia, nanti akan tahu sendiri,“ jelas Megawati Hangestri sambil tersenyum.
Meski begitu, jika merujuk kepada liga yang dekat dengan Indonesia, maka Megawati Hangestri sebelumnya juga punya pengalaman main di Thailand dan Vietnam.
Saat di Thailand, Megawati Hangestri bermain untuk Supreme Chonburi, sedangkan Ha Phu Thanh Hoa menjadi klub Megawati Hangestri di Vietnam.
Menarik dinanti apakah Megawati Hangestri bakalan 'comeback' ke liga Thailand atau Vietnam setelah kariernya di Proliga 2025 bersama Petrokimia Gresik berakhir. (han/ind)
Load more