News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Megawati Hangestri Viral Lagi di Korea, Bukan karena Penampilan di Lapangan, Tapi Gegara Megatron Melakukan…

Setelah satu bulan meninggalkan Korea Selatan, Megawati Hangestri kembali menjadi pembicaraan publik Korea hingga viral di media setempat. Hal ini karena...
Sabtu, 10 Mei 2025 - 15:23 WIB
Megawati Hangestri saat masih berseragam Red Sparks
Sumber :
  • KOVO

tvOnenews.com - Setelah sukses berkarir di Korea Selatan bersama Red Sparks, Megawati Hangestri telah mencapai puncak popularitasnya sebagai pemain berprestasi di Liga Voli Korea.

Namun, setelah dua musim sukses bersama Red Sparks, Megawati Hangestri memutuskan untuk pulang ke Indonesia.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kini Megawati memilih bermain di Indonesia bersama Gresik Petrokimia dan mengikuti laga Proliga 2025

Setelah satu bulan meninggalkan Korea Selatan, Megawati Hangestri kembali menjadi pembicaraan publik Korea hingga trending di media setempat.

Megawati Hangestri Viral di Korea Selatan

Semua berawal dari sebuah video yang diunggah dalam akun media sosial pribadinya. Netizen menyoroti keterangan yang tertulis pada unggahan tersebut.

Pevoli berhijab ini menuliskan keterangan bernada sindiran, yaitu ‘Playing Soap’ pada akun TikToknya.

Banyak netizen yang menilai maksud caption ‘Playing Soap’ atau ‘Main Sabun’ itu sebagai bentuk sindiran Mega terhadap hasil pertandingan Jakarta Popsivo vs Pertamina Enduro. 

Pemain Gresik Petrokimia Megawati Hangestri
Pemain Gresik Petrokimia Megawati Hangestri
Sumber :
  • Instagram @petro_voli

 

Sebab, video tersebut diunggah tak lama setelah tim barunya Gresik Petrokimia dinyatakan gagal melaju ke babak Grand Final Proliga 2025.

Terlebih, Gresik Petrokimia sempat nyaris melaju ke Grand Final setelah berhasil menaklukan Electric PLN dengan skor 3-0 di laga terakhir. 

Setelah Jakarta Popsivo Polwan yang diperkuat oleh Yolla Yuliana melaju ke Grand Final Proliga 2025, netizen menilai caption yang ditulis pevoli asal Jember itu merujuk pada pertandingan tersebut.

Alhasil, kolom komentar pada unggahan Megawati Hangestri diserbu oleh netizen serta penggemarnya.

Tak tahan dengan banyaknya hujatan yang diterimanya, emosi Mega pun meledak saat melakukan siaran langsung di akun media sosial pribadinya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Aku nggak pernah latihan 20 hari baru latihan sehari, terus disuruh main bagus kaya di Korea yang latihan tiga bulan. Nggak ada otak emang kalian, bodoh, kalau punya otak tuh mikir jangan menghujat,” kata Megawati Hangestri dengan ketus.

“Makanya kalau lihat tuh jangan setengah-setengah, emang kalian tahu perjuangan aku selama di Korea tiga bulan nangis-nangis. Di Indonesia sehari suruh main lompatan ku setinggi langit, ya mustahil,” sambungnya. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Persib Disambut di Asia, Frans Putros Tak Terbebani Ekspektasi Tinggi Suporter Indonesia

Persib Disambut di Asia, Frans Putros Tak Terbebani Ekspektasi Tinggi Suporter Indonesia

Persib Bandung sukses melaju ke babak 16 besar ACL-2. Hadir sebagai wakil Indonesia di pentas Asia, kini suporter klub lain jadi turut mengikuti langkah klub di level internasional.
Catat! Lokasi SIM Keliling di Kota Tangerang Pada Sabtu 3 Januari 2026

Catat! Lokasi SIM Keliling di Kota Tangerang Pada Sabtu 3 Januari 2026

Sat Lantas Polres Metro Tangerang Kota merilis jadwal pelayanan dan lokasi SIM Keliling pada Sabtu (3/1/2026).
Lokasi SIM Keliling di Kota Tangsel Pada Sabtu 3 Januari 2026

Lokasi SIM Keliling di Kota Tangsel Pada Sabtu 3 Januari 2026

Sat Lantas Polres Tangerang Selatan (Tangsel) merilis jadwal pelayanan dan lokasi SIM Keliling pada Sabtu (3/1/2026).
Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu keluarga tewas mengenaskan di kontrakannya kawasan Jalan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Jumat (2/1/12025).
Jake Paul Resmi Kehilangan Peringkat Dunia usai Kalah dari Anthony Joshua

Jake Paul Resmi Kehilangan Peringkat Dunia usai Kalah dari Anthony Joshua

Jake Paul resmi kehilangan statusnya di peringkat dunia tinju setelah menelan kekalahan telak dari Anthony Joshua.

Trending

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu keluarga tewas mengenaskan di kontrakannya kawasan Jalan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Jumat (2/1/12025).
SBY Dituding sebagai Dalang Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Demokrat Patahkan dengan Fakta Mencengangkan

SBY Dituding sebagai Dalang Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Demokrat Patahkan dengan Fakta Mencengangkan

Ihwal kasus ijazah palsu Jokowi, masih menjadi pembahasan publik. Apalagi, Roy Suryo menjadi tersangka dalam kasus tudingan ijazah palsu tersebut.
Pasal-pasal Kontroversial di KUHP Baru yang Mulai Berlaku, Hukuman Koruptor Dikurangi hingga Penghinaan Presiden dan Wapres

Pasal-pasal Kontroversial di KUHP Baru yang Mulai Berlaku, Hukuman Koruptor Dikurangi hingga Penghinaan Presiden dan Wapres

Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan KUHAP baru yang telah disahkan akan mulai berlaku pada 2 Januari 2026 mendatang
BSU Januari 2026 Belum Cair, Ini Status Resmi Pemerintah dan Penjelasan Lengkapnya

BSU Januari 2026 Belum Cair, Ini Status Resmi Pemerintah dan Penjelasan Lengkapnya

BSU Januari 2026 belum diumumkan pemerintah. Simak status resmi Kemnaker, peluang pencairan, syarat penerima, dan cara cek bantuan subsidi upah.
Teka-teki Kematian Satu Keluarga di Tanjung Priok, Polisi Temukan Benda Mencurigakan di TKP

Teka-teki Kematian Satu Keluarga di Tanjung Priok, Polisi Temukan Benda Mencurigakan di TKP

Pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Utara melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) terkait penemuan tiga jenazah di sebuah kontrakan di kawasan Warakas, Tanjung Priok, pada Jumat (2/1). 
Ramalan Zodiak Besok, 3 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Zodiak Besok, 3 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan zodiak besok, 3 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Lengkap dengan prediksi asmara, karier, dan keuangan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT