News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Seni Jadi Jembatan Aksi Kemanusiaan: NU Gallery Serahkan Rp 330 Juta dari Lelang Lukisan Kapolri ke BAZNAS

NU Gallery menyerahkan sebuah lukisan karya Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo senilai Rp 330 juta kepada Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI agar bisa membantu masyarakat yang membutuhkan.
Sabtu, 8 Maret 2025 - 13:08 WIB
Ketua Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) RI, Prof. Dr. KH. Noor Achmad Saat Menerima Penyerahan Hasil Lelang Lukisan Kapolri dan NU Gallery
Sumber :
  • dok LTN PBNU

Jakarta, tvOnenews.com - NU Gallery menyerahkan sebuah lukisan karya Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo senilai Rp 330 juta kepada Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI agar bisa membantu masyarakat yang membutuhkan.

Adapun nilai Lukisan karya Kapolri yang kemudian disempurnakan oleh pelukis senior Dwi Samuji itu merupakan harga hasil lelang yang dilakukan pada saat Indonesia Painting Exhibition (IPE) 2025 lalu.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Serah terima lukisan itu dilakukan di Kantor Pusat BAZNAS RI, dihadiri oleh Head of Operations & Administration NU Gallery, Gus Fairuzzabady, dan Head of Marketing & Client Relations NU Gallery, Ahmad Fadillah, serta diterima langsung oleh Ketua BAZNAS RI, Prof. Dr. KH. Noor Achmad, MA, didampingi jajaran pimpinan BAZNAS lainnya.

"Lukisan ini lahir dari gagasan bahwa seni bisa menjadi jembatan bagi kepedulian sosial. Kami ingin menunjukkan bahwa seni tidak hanya untuk dikagumi, tetapi juga bisa menjadi alat untuk membantu sesama," ujar Gus Fairuzzabady, dalam keterangan yang diterima oleh tim tvOnenews.com di Jakarta pada Sabtu (7/3/2025).


Lukisan Karya Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo yang Dilelang di Indonesia Painting Exhibition (IPE) 2025 (Sumber: ANTARA)

Setelah menerima lukisan itu, BAZNAS memastikan dana ini akan langsung disalurkan untuk santunan yatim, bantuan bagi masyarakat kurang mampu, serta program pemberdayaan di bulan Ramadhan.

Ketua BAZNAS, Prof. Dr. KH. Noor Achmad, menyampaikan apresiasi yang mendalam terhadap inisiatif NU Gallery dan Kapolri ini.

"Kami melihat inisiatif ini sebagai sebuah model bagaimana seni dan kepedulian bisa berjalan beriringan. Hasil lelang ini bukan hanya angka, tetapi harapan bagi mereka yang membutuhkan," tandasnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sementara Founder NU Gallery, Muchamad Nabil Haroen, menegaskan bahwa kegiatan ini bukan hanya sekali terjadi. Hal ini karena kegiatan ini bisa menjadi bukti bahwa seni bisa menjadi jembatan kebaikan.

"Kami ingin seni menjadi alat yang bisa menjangkau lebih banyak orang, bukan hanya sebagai ekspresi visual, tetapi juga ekspresi kepedulian. Ini bukan yang terakhir. Kami akan terus menghadirkan seni sebagai bagian dari solusi sosial,” tandas Gus Nabil, sapaan akrabnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT