tvOnenews.com - Lailatul Qadar memiliki identik malam yang penuh berkah di antara 10 hari terakhir bulan Ramadhan.
Setelah melewati 20 hari Ramadhan, umat Muslim mulai sibuk mencari keberadaan Lailatul Qadar di malam 10 hari terakhir bulan suci tersebut.
Kebanyakan umat Muslim sampai rela meningkatkan amalan dan ibadah di malam 10 hari terakhir Ramadhan. Semua itu hanya mengharapkan Lailatul Qadar didapatkan oleh mereka.
Gus Baha merasa heran mengapa Lailatul Qadar menyebabkan umat Muslim sampai jungkir balik saat 10 hari terakhir Ramadhan.
Menurutnya, Lailatul Qadar mudah didapatkan dengan cara-cara ini tanpa perlu repot-repot bersusah payah mencari keberadaannya.
Load more