"Keempat tentang Zulkarnain, yang Allah berikan dia kekayaan yang luar biasa, kekuatan yang luar biasa, menundukkan berbagai macam bangsa-bangsa,” jelas Ustaz Firanda Andirja.
“Tapi kekuasaan tersebut tidak menjadikan dia membangkang,”sambungnya.
Namun Raja Zulkarnain malah malah menggunakan kekuasaannya untuk menolong sesamanya.
“Salah satunya ia menolong orang-orang dari Ya’juj dan Ma’juj,” tandas Firanda Andirja.
Dikisahkan, Zulkarnain adalah raja yang membangun tembok sebagai penghalang Ya’juj dan Ma’juj.
Namun dikatakan bahwa Zulkarnain bukanlah nama pribadi, melainkan sebuah julukan.
Hingga kini masih terus ditelusuri siapakah sebenarnya Raja Zulkarnain yang dimaksud dalam Surah Al Kahfi tersebut.
Wallahu’alam
(put)
Load more