Sayangnya setelah itu harus berkarier di Happy Valley dan South China AA dalam kategori liga asing.
Adapun kiprahnya bersama Timnas Indonesia pernah unjuk gigi di Piala Asia 2000. Sebagai penyerang, ia mencatatkan 7 gol dari 4 pertandingan.
Rochy menjadi juru gedor yang ditakuti lawan. Tiga gol berhasil dibukukan saat Garuda melawan Hong Kong. Empat gol juga dicatatkan olehnya ketika Timnas Indonesia menghadapi Kamboja.
Kiprahnya menjadi sepak bola harus berakhir di PSS Sleman diprediksi memutuskan pensiun pada 2006.
Kesuksesan Rochy tidak lepas dari kehidupannya di luar lapangan. Saat ini, ia selalu memamerkan sisi spiritual.
Load more