“Saya tidak tahu secara rinci isi laporannya, tetapi pihak manajemen Timnas Indonesia telah mengajukan protes ke FIFA untuk mempertanyakan legalitas gol Bahrain karena tercipta setelah waktu yang ditentukan habis,” jelasnya.
Diketahui, Bahrain diawal memimpin lebih dulu pada menit ke-15 melalui gol Mohamed Jasim Marhoon.
Alhamdulillahnya, Indonesia berhasil membalikkan keadaan dengan dua gol dari Ragnar Oratmangoen pada menit 45+3 dan Rafael Struick di menit ke-74.
Sayangnya, Bahrain menyamakan skor di menit 90+9 melalui skema sepak pojok, meskipun tambahan waktu diberikan hanya 6 menit.
"Aturan mengenai waktu tambahan itu jelas. Jika sudah mencapai batas waktu yang ditentukan, pertandingan harus selesai. Namun dalam kasus ini, wasit malah melanjutkan permainan hingga beberapa menit setelah batas waktu,” ujar Hanafing.
Pandangan Islam
Load more