Perlu diketahui, Pria asal Palu ini, sudah mendaftar haji sejak 2019 lalu.
Sedangkan istrinya, mendaftar pada 2012. Alhasil, Witan Sulaeman bisa naik haji bersamaan dengan istri karena mengikuti program penggabungan mahram yang disediakan Kementerian Agama.
Garuda muda ini, masuk dalam kelompok terbang (kloter) 9 Embarkasi Balikpapan (BPN-9). Witan Sulaeman tiba di Arab Saudi melalui Bandara Internasional King Abdul Azis, Jeddah pada Ahad (26/5/2024). (klw)
Load more