News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Viral Kisah Seorang Polisi di Kulon Progo Rela Menjual Rumah Demi Bangun Sebuah Masjid, Tuai Pujian Netizen

Sebuah video viral dimedia sosial instagram menjadi perbincangan dari netizen membagikan kisah seorang polisi rela menjual rumah demi membangun sebuah masjid.
Rabu, 7 September 2022 - 18:51 WIB
Kisah Polisi Bangun Masjid
Sumber :
  • instagram/@muslimunited.official

Jakarta - Sebuah video viral dimedia sosial instagram dan menjadi perbincangan dari netizen membagikan kisah seorang polisi yang rela menjual rumah demi membangun sebuah masjid.

Video yang viral di media sosial tersebut diunggah oleh akun instagram @muslimunited.official pada Sabtu (3/9/2022) menunjukan proses pembangunan dari masjid di Polsek Pengasih, Kulon Progo.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pada video tersebut terlihat seorang Polisi yang merupakan Kapolsek Pengasih, Kulon Progo Akp Heru Meiyanto sedang berbincang dengan seorang pemuda sambil menunjukan masjid yang sedang dalam proses pembangunan.

Berdasarkan pada video yang diunggah disebutkan jika Pak Heru sampai rela menjual rumah untuk membangun masjid yang berlokasi di kawasan Polsek Pengasih, Kulon Progo tersebut.

"Pak polisi yang satu ini rela jual rumah demi bangun masjid. Ini bakal jadi salah satu masjid polsek terkeren sih," tulis @muslimunited.official pada video yang diunggah.

Pada video tersebut juga menunjukan desain dari masjid yang kini masih dalam proses pembangunan, terlihat masjid yang berukuran cukup luas itu di dominasi warna coklat dan emas pada bagian luarnya. Bahkan menurut pengunggah video masjid tersebut akan jadi salah satu masjid terindah.

Tak hanya membangun sebuah masjid disebutkan jika Pak Heru memiliki sebuah niat untuk membangun sebuah dapur umum gratis yang ditujukan untuk masyarakat sekitar yang membuthkan.

"Terinspirasi juga dari Real Masjid. Pak Heru juga mau bikin dapur umum gratis. Pasti masjidnya bakal rame. Satu Polsek Betah terus di Masjid," sambungnya.

Uggahan tersebut hingga kini sudah mendapat ribuan likes dari netizen, serta bergam komentar yang memuji aksi dari pak heru yang dinilai sangat mulia di tengah menurunnya kepercayaan masyarakat kepada Polisi.

"Ini baru oknum," tulis salah satu netizen.

"POLISI BAIK MASIH BANYAK," tulis netizen lainnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Masya Allaah,Tabarrakallaah Pak Polisi.Anda bukan jendral polusi.Tapi Anda punya tabungan lebiih dr pangkat jendral," komentar netizen.

"Masya Allah...semoga jd contoh buat yg lain," tulis netizen.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT