News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pakar Mikro Ekspresi Bedah Bahasa Tubuh Inara Rusli Saat Bongkar Kebohongan Insanul Fahmi

​​​​​​​Pakar mikro ekspresi Kirdi Putra membedah bahasa tubuh Inara Rusli saat membongkar kebohongan Insanul Fahmi, katanya menahan nervous dan rasa malu.
Senin, 1 Desember 2025 - 14:58 WIB
Insanul Fahmi, Inara Rusli
Sumber :
  • YouTube/drRichardLee_IntensInvestigasi

tvOnenews.com - Pakar mikro ekspresi, Kirdi Putra, ikut menyoroti kemunculan Inara Rusli saat tampil di hadapan publik untuk menjelaskan kebohongan status pernikahan yang dilakukan Insanul Fahmi

Di balik sikap tegas yang ia tampilkan, menurut Kirdi Putra, gestur dan ekspresi Inara justru menunjukkan adanya tekanan batin, rasa malu, hingga emosi yang ditahan rapat.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dalam analisisnya, Kirdi Putra menyebut setidaknya ada lima indikator yang memperlihatkan emosi tersembunyi dari Inara Rusli ketika ia membuka suara mengenai kasus yang menyeret namanya. 

Tekanan tersebut terlihat sejak momen ia memberikan pernyataan resmi melalui kuasa hukumnya.

Pada 26 November 2025, Insanul Fahmi hadir di podcast dr. Richard Lee dan memberikan klarifikasi terkait isu perselingkuhan. Ia membantah tuduhan tersebut dan mengaku sudah menikah siri dengan Inara Rusli sejak 7 Agustus 2025 dengan alasan “menghindari zina”.

Insan juga mengeklaim bahwa kedekatan mereka berawal dari proyek bisnis, bukan kajian keagamaan seperti rumor yang beredar. 

Ia bahkan menyebut merasa nyaman dengan Inara karena “kelembutannya”, serta mengaku kerap diblokir oleh istrinya, Mawa, sebelum semua masalah mencuat.

Namun pada 28–29 November 2025, Inara Rusli melalui kuasa hukumnya, Putra Kurniadi, membantah banyak pernyataan Insan. 

Ia menegaskan bahwa Insan mengaku sudah bercerai dari Mawa ketika pertama kali mendekatinya. 

Inara baru mengetahui status asli Insan beberapa hari setelah menikah siri, setelah Mawa menghubungi dirinya secara langsung. 

Inara menyatakan bahwa ia tidak pernah berniat menjadi istri kedua maupun “madu”, merasa dijebak, dan meminta maaf kepada publik atas kisruh ini. 

Kuasa hukumnya juga menegaskan bahwa Inara adalah korban kebohongan, bukan pelaku.

Menurut penjelasan Kirdi Putra yang diunggah dalam kanal YouTube Cumicumi, ekspresi dan bahasa tubuh Inara Rusli saat angkat bicara menunjukkan perpaduan antara nervous dan rasa malu yang berusaha ia kendalikan. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Gestur kecil seperti jari yang bergerak gelisah, tarikan napas yang diatur, hingga tenggorokan yang sering dibetulkan menjadi indikator kuat bahwa Inara berada di bawah tekanan emosional.

Gerakan bahu yang sedikit membungkuk dan postur tubuh yang tertutup juga dinilai sebagai upaya Inara menyembunyikan rasa malu. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Baca Surat ini Waktu Shalat Dhuha, Bisa Mendatangkan Rezeki

Baca Surat ini Waktu Shalat Dhuha, Bisa Mendatangkan Rezeki

Manfaat shalat Dhuha yang jarang diketahui. Berikut penjelasan ustaz adi hidayat.

Trending

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Petenis Italia Jannik Sinner harus menelan salah satu kekalahan paling menyakitkan dalam kariernya setelah takluk dari Novak Djokovic pada babak semifinal Australian Open.
4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

Persib Bandung masih adem ayem di bursa transfer paruh musim Super League 2025/2026, tapi peluang merekrut 4 pemain kelas dunia untuk menemani Federico Barba masih terbuka.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT