News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Meski Mendekam di Tahanan, Nikita Mirzani Tetap Sumbang 6 Ekor Sapi Kurban Jumbo, Harganya Fantastis!

Meski mendekam di tahanan, Nikita Mirzani tetap berkurban 6 ekor sapi jumbo seharga Rp125–150 juta per ekor untuk Idul Adha 2025.
Minggu, 1 Juni 2025 - 21:43 WIB
Nikita Mirzani
Sumber :
  • Instagram

tvOnenews.com - Meski tengah menghadapi proses hukum dan mendekam di dalam tahanan, Nikita Mirzani tetap menunjukkan kepeduliannya dalam menjalankan ibadah.

Pada Hari Raya Idul Adha 2025, artis kontroversial ini tetap berkurban dengan jumlah yang tak main-main, yakni sebanyak enam ekor sapi jumbo.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Langkah mengejutkan Nikita Mirzani itu terungkap melalui unggahan akun TikTok miliknya.

Dalam unggahan tersebut, admin akun menjawab komentar netizen yang merasa iba dengan kondisi sang artis yang kini ditahan atas dugaan pemerasan terhadap dr. Reza Gladys.

Namun, admin menegaskan bahwa Nikita Mirzani tetap hidup berkecukupan dan tidak pernah lupa untuk bersedekah, bahkan dari balik jeruji besi.

“Jangan kasihanin bos gue, masih bisa beli 6 sapi buat kurban kok,” tulis admin TikTok Nikita Mirzani di kolom komentar, seperti yang terlihat dalam unggahannya.

Dalam video lainnya yang diunggah, terlihat anak bungsu Nikita, Arkana, bersama asisten pribadi Nikita Mirzani mendatangi salah satu tempat penjualan sapi.

Di sana, mereka terlihat memilih-milih sapi kurban yang sesuai dengan kriteria yang telah ditentukan sang artis.

Asisten Nikita Mirzani menyebutkan bahwa mereka memang mencari sapi berukuran besar, dengan bobot di atas 1 ton.

Tidak hanya satu, tetapi lima hingga enam ekor sekaligus yang rencananya akan dikurbankan atas nama Nikita Mirzani.

“Kita mau cari sapi yang di atas satu ton, ini yang dikeluarin udah lebih dari satu ton ya bu?” tanya sang asisten kepada penjual sapi.

Setelah sapi-sapi pilihan berhasil ditemukan, terungkap bahwa harga satu ekor sapi jumbo tersebut berkisar antara Rp125 juta hingga Rp150 juta.

Bila dikalikan dengan jumlah sapi yang dibeli, maka total biaya yang dikeluarkan Nikita untuk kurban bisa mencapai Rp900 juta.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Iya, Kak Niki bilang dia mau beli 5 sampai 6 ekor, kita tinggal pilih-pilih dulu. Harganya per ekor sekitar Rp125 juta sampai Rp150 juta,” lanjut sang asisten.

Video tersebut juga memperlihatkan lima hingga enam ekor sapi yang akan dijadikan hewan kurban oleh Nikita.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026 Sabtu 31 Januari yang merupakan hari ketiga seri keempat di Gresik akan menyuguhkan dua laga dari sektor putra dan putri.
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT