Semenjak kehadiran Megawati di Red Sparks, liga voli di Korea Selatan jadi berbeda jadi mengundang lebih banyak penonton, baik yang hadir langsung ke stadion maupun melalui live streaming.
Pemain berusia 25 tahun tersebut memukau banyak mata karena gaya bermainnya yang dianggap sangat menakjubkan.
Diberi julukan Megatron, dia dikenal akan kemampuannya dalam melakukan spike-spike keras dan mematikan.
Dibalik kemampuannya dalam bermain, siapa sangka bahwa Megawati memiliki kebiasaan tertentu di lapangan yang tak banyak orang ketahui.
Pemain kelahiran 20 September 1999 tersebut kerap memeluk rekan satu timnya seusai permainan.
Load more