LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kolase foto anak Hendra Kurniawan Amanthy Fahimah Hanin (kiri) dan Trisha Eungelica anak Ferdy Sambo (kanan).
Sumber :
  • Kolase tvonenews.com / Muhammad Bagas / tim tvOne

Gegara Ferdy Sambo Ayahnya Divonis 3 Tahun Penjara, Ini Pernyataan anak Hendra Kurniawan soal Trisha Eungelica

Anak mantan Karo Paminal Hendra Kurniawan buka suara tentang putri Ferdy Sambo, Trisha Eungelica. Setelah Hendra Kurniawan dijatuhkan vonis 3 tahun penjara.

Senin, 6 Maret 2023 - 18:25 WIB

Jakarta, tvOnenews.com -  Amanthy Fahimah Hanin yang merupakan putri sulung mantan Karo Paminal Hendra Kurniawan buka suara tentang putri Ferdy Sambo, Trisha Eungelica. Setelah Hendra Kurniawan dijatuhkan vonis 3 tahun penjara, Senin (6/3/2023).

Brigjen Hendra Kurniawan, manta Kepala Biro Paminal Divisi Propam Mabes Polri yang ikut terseret dalam kasus pembunuhan berencana Brigadir J atau Nofriansyah Yosua Hutabarat.

Hendra Kurniawan divonis pidana penjara atas kasus obstruction of justice atas perintangan penyidikan kematian Brigadir J. Ia terlibat  bersama sejumlah anak buah Ferdy Sambo di Divisi Propam Polri untuk menghilangkan barang bukti yakni menghapus rekaman CCTV di sekitaran penembakan Yosua.


Potret Amanthy Fahimah Hanin. (Muhammad Bagas/tim tvOne)
 

Amanthy Fahimah Hanin baru-baru ini menjadi sorotan saat hadir di vonis ayahnya di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan, anak Hendra Kurniawan itu mengungkapkan kesannya tentang Trisha Eungelica, putri sulung Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi.

Baca Juga :

"Manis ko orangnya manis, first impression ketemu Trisha kan? iya manis," ungkap putri Hendra Kurniawan, Amarthy Fahimah dalam video TikTok tersebut.

"Gak ada salahnya, kan anaknya nggak salah apa-apa . Jadi  tidak berarti aku harus membenci satu keluarganya dong," sambung ucapnya.

Putri sulung Hendra kurniawan itu dalam siaran langsung  (live Instagram) juga mengaku merasa kasihan dengan Trisha Eungelica saat dirinya diberikan pertanyaan oleh followers instagram-nya tentang apakah dirinya mengasihani putri Ferdy Sambo tersebut atau tidak.


Kolase foto Ferdy Sambo saat memangku anak bungsunya (Arka) dan Trisha Eungelica. 

Diketahui, Trisha sebagai anak sulung yang harus jauh dari kedua orang tuanya harus berjuang keras lulus kuliah kedokteran. Bahkan, dirinya juga ikut mengurus rumah tangga, termasuk mengurusi adik bungsunya yang bernama Arka.

"Jujur kasian enggak?" bacakan komentar followers Instagramnya.

"Kasihan, aku aja yang maksudnya ayahnya jauh aja sedih maksudnya sedih lebih ke sakit hati sih. Maksudnya kenapa aku harus dijauhin sama ayah sendiri," ungkap Amanthy Fahimah Hanin.

"Tapi lebih kasihan lagi Trisha, kedua orang tuanya kayak enggak ada di sekitarnya sedangkan dia lagi berjuang untuk bisa lulus S1," lanjutnya.

Lebih lanjut,  Amanthy Fahimah Hanin yang baru saja muncul ke publik ketika sidang putusan vonis terhadap Hendra Kurniawan. Tampak Amanthy menangis di ruang sidang mendengarkan ayahnya harus dijatuhkan vonis 3 tahun dengan denda Rp 20 juta

"Terus nanti ketika dia wisuda di kampusnya, jadi yaudah dia harus sendiri,"  ungkapnya.

Hanin bongkar situasi keluarga Hendra Kurniawan


Eks Karo Paminal Hendra Kurniawan. (M.Bagas/tim tvOnenews)

Anak Hendra Kurniawan, Amanthy Fahimah Hanin blak-blakan membongkar situasi keluarga sejak ayahnya duduk sebagai terdakwa perkara obstruction of justice atau perintangan penyidikan tewasnya Yosua Hutabarat alias Brigadir J. 

Datang kali pertama di ruang sidang utama Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel), Hanin mengaku sedih mengetahui vonis yang dijatuhkan majelis hakim. 

Sebelumnya, majelis hakim menghukum Hendra Kurniawan dengan tiga tahun penjara, karena terbukti secara sah dan meyakinkan melanggar pidana perintangan penyidikan.

"Sedih pastinya kenapa penjara tiga tahun, padahal ayah tidak salah. Namun, bagaimanapun keputusan (hakim), ya, terima saja," kata Hanin di PN Jaksel, Senin (27/2/2023). 

Meski demikian, Hanin menungkapkan pihak keluarga masih menginginkan keadilan bagi ayahnya agar tidak dihukum penjara. 

Sebab, dia mengaku merasa kesepian seusai ayahnya mendekam di penjara.

"Kondisi rumah sangat sepi, tidak ada lagi tawa yang diberikan ayah. Tidak ada lagi yang tiba-tiba mau meluk aku lagi. Nggak ada perhatian kepada aku tanya di mana, aku lagi apa atau sudah makan belum," jelasnya.

Selain itu, Hanin mengaku menyerahkan proses hukum selanjutnya alias banding kepada sang ayah. 

Dia mengatakan hanya akan terus mendukuing keputusan apa pun yang akan dilakukan ayahnya terkait hukuman tersebut. 

"Apa pun yang ayah lakuin, Hanin hanya bisa support, karena aku kurang mengerti. Jadi, aku bisa support saja," imbuhnya.(lpk/ind)

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Di Rumah Anda Banyak Tikus? Tolong Waspada karena itu Tanda-Tanda Bahaya Kata Habib Ali Zaenal Abidin Al Hamid, sebab Binatang itu...

Di Rumah Anda Banyak Tikus? Tolong Waspada karena itu Tanda-Tanda Bahaya Kata Habib Ali Zaenal Abidin Al Hamid, sebab Binatang itu...

Di rumah Anda banyak tikus, tolong waspada karena hal itu tanda-tanda bahaya kata Habib Ali Zaenal Abidin Al Hamid, sebab tikus binatang yang...
Anggota DPRD Lampung Tengah Tembak Warga Hingga Tewas, Polisi Ungkap Kronologinya, Ternyata Ada Faktor Ini...

Anggota DPRD Lampung Tengah Tembak Warga Hingga Tewas, Polisi Ungkap Kronologinya, Ternyata Ada Faktor Ini...

Seorang warga Dusun 1 Mataram Ilir, Kecamatan Seputih Surabaya, Lampung Tengah, Lampung beridentitas Salam tewas seketika usai tertembak di bagian kepalanya.
Omongan Jujur Shin Tae-yong Setelah Akui Tak Dapatkan Tawaran Dari Korea Selatan

Omongan Jujur Shin Tae-yong Setelah Akui Tak Dapatkan Tawaran Dari Korea Selatan

KFA telah menunjuk pelatih Ulsan Hyundai, Hong Myung-bo sebagai pelatih Korea Selatan setelah lima bulan melakukan pencarian.
Terbongkar! 10 Rahasia Badan Intelijen AS Cegah HP Diretas dan Rekening Pribadi Dikuras Hacker, Pengguna Android dan iPhone Wajib Paham

Terbongkar! 10 Rahasia Badan Intelijen AS Cegah HP Diretas dan Rekening Pribadi Dikuras Hacker, Pengguna Android dan iPhone Wajib Paham

Sebuah laporan dari Badan Keamanan Nasional Amerika Serikat / National Security Agency (NSA), memberikan tips rahasia agar kita bisa meminimalisir peretasan HP.
Mulai Malam Nanti Baca Surah Pendek ini Sebelum Tidur, Kata Syekh Ali Jaber Jadi Amalan Doa Terhindar dari Siksa Kubur

Mulai Malam Nanti Baca Surah Pendek ini Sebelum Tidur, Kata Syekh Ali Jaber Jadi Amalan Doa Terhindar dari Siksa Kubur

Almarhum Syekh Ali Jaber pernah mengungkap amalan doa dibaca sebelum tidur bisa mengamalkan surah pendek ini yang tercantum di dalam Al-Quran. Simak di sini!
Tak Banyak Bicara di Praperadilan, Polda Jabar Cuma Butuh 12 Halaman Tolak Gugatan Pengacara Pegi

Tak Banyak Bicara di Praperadilan, Polda Jabar Cuma Butuh 12 Halaman Tolak Gugatan Pengacara Pegi

Dalil gugatan pengacara Pegi Setiawan di kasus Vina Cirebon di sidang Praperadilan di PN Bandung ditolak oleh tim hukum Polda Jawa Barat (Jabar).
Trending
Singgung Irjen Suharyono Sebagai Pelaku Pembunuhan Karakter Terkait Kasus Kematian Afif Maulana, LBH Padang : Jangan Hanya Berani ke Rakyat Kecil!

Singgung Irjen Suharyono Sebagai Pelaku Pembunuhan Karakter Terkait Kasus Kematian Afif Maulana, LBH Padang : Jangan Hanya Berani ke Rakyat Kecil!

Kontroversi kasus kematian pelajar SMP asal Padang, Sumbar yakni Afif Maulana terus menyita perhatian publik dengan tuduhan penyiksaan oleh anggota polisi.
Kapolda Sumbar Tetap Ngotot Afif Tewas karena Lompat ke Sungai, LBH Padang Balas Bukti

Kapolda Sumbar Tetap Ngotot Afif Tewas karena Lompat ke Sungai, LBH Padang Balas Bukti

Lagi-lagi Kapolda Sumbar Irjen Suharyono tetap ngotot Afif Maulana (13) tewas karena melompat ke sungai. Namun hal itu dipatahkan LBH Padang dengan bukti
Shin Tae-yong Masih Tak Menyangka Korea Selatan Gagal Lolos ke Olimpiade Karena Timnas Indonesia U-23

Shin Tae-yong Masih Tak Menyangka Korea Selatan Gagal Lolos ke Olimpiade Karena Timnas Indonesia U-23

Timnas Indonesia U-23 menyingkirkan Korea Selatan di babak perempat final Piala Asia U-23 dari adu penalti.
Terbongkar! 10 Rahasia Badan Intelijen AS Cegah HP Diretas dan Rekening Pribadi Dikuras Hacker, Pengguna Android dan iPhone Wajib Paham

Terbongkar! 10 Rahasia Badan Intelijen AS Cegah HP Diretas dan Rekening Pribadi Dikuras Hacker, Pengguna Android dan iPhone Wajib Paham

Sebuah laporan dari Badan Keamanan Nasional Amerika Serikat / National Security Agency (NSA), memberikan tips rahasia agar kita bisa meminimalisir peretasan HP.
Tak Banyak Bicara di Praperadilan, Polda Jabar Cuma Butuh 12 Halaman Tolak Gugatan Pengacara Pegi

Tak Banyak Bicara di Praperadilan, Polda Jabar Cuma Butuh 12 Halaman Tolak Gugatan Pengacara Pegi

Dalil gugatan pengacara Pegi Setiawan di kasus Vina Cirebon di sidang Praperadilan di PN Bandung ditolak oleh tim hukum Polda Jawa Barat (Jabar).
Omongan Jujur Shin Tae-yong Setelah Akui Tak Dapatkan Tawaran Dari Korea Selatan

Omongan Jujur Shin Tae-yong Setelah Akui Tak Dapatkan Tawaran Dari Korea Selatan

KFA telah menunjuk pelatih Ulsan Hyundai, Hong Myung-bo sebagai pelatih Korea Selatan setelah lima bulan melakukan pencarian.
Mulai Malam Nanti Baca Surah Pendek ini Sebelum Tidur, Kata Syekh Ali Jaber Jadi Amalan Doa Terhindar dari Siksa Kubur

Mulai Malam Nanti Baca Surah Pendek ini Sebelum Tidur, Kata Syekh Ali Jaber Jadi Amalan Doa Terhindar dari Siksa Kubur

Almarhum Syekh Ali Jaber pernah mengungkap amalan doa dibaca sebelum tidur bisa mengamalkan surah pendek ini yang tercantum di dalam Al-Quran. Simak di sini!
Selengkapnya