LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Profile Doel Sumbang, Musisi Legendaris Pop Sunda Pencipta Lagu Runtah Yang Viral di Cover Azmy Z
Sumber :
  • instagram.com

Profile Doel Sumbang, Musisi Legendaris Pop Sunda Pencipta Lagu Runtah Yang Viral di Cover Azmy Z

Doel Sumbang, musisi legendaris dikenal sebagai penyanyi Pop Sunda ini ramai di sosial media. Runtah, salah satu lagu miliknya viral dinyanyikan oleh Azmy Z.

Senin, 20 Februari 2023 - 16:00 WIB

tvonenews.com - Siapa tak kenal Doel Sumbang, musisi legendaris atau lebih dikenal sebagai penyanyi Pop Sunda ini belakangan ramai di sosial media. Runtah, salah satu lagu miliknya viral berkat dinyanyikan oleh Azmy Z.

Wachyoe Affandi atau lebih dikenal dengan nama panggung Doel Sumbang adalah seorang musisi asal Bandung, Jawa Barat kelahiran 16 Mei 1963.

Doel Sumbang mengawali kariernya sebagai seniman di dunia teater bersama kelompok "Teater Braga". 

Wachyoe Affandi banyak belajar dari Remy Sylado yang tak lain adalah pimpinan Dapur Teater 23761.

Baca Juga :

Dari sanalah ia kemudian mendapatkan julukan "Doel", sedangkan nama "Sumbang" dikaitkan dengan konteks lagu-lagunya yang nyeleneh, vulgar, dan juga tengil.

Profile Doel Sumbang, Musisi Legendaris Pop Sunda Pencipta Lagu Runtah Yang Viral di Cover Azmy Z. Source: instagram.com/doelsumbang_official/

Doel Sumbang meraih kesuksesan lewat duetnya bersama Nini Carlina lewat lagu Kalau Bulan Bisa Ngomong, Aku Cinta Kamu dan Rindu Aku Rindu Kamu dan juga duetnya bersama Ikko lewat lagu Cuma Kamu.

Doel Sumbang dikenal juga sebagai musisi Pop Sunda. Ia banyak mencipta dan menyanyikan lagu tentang kehidupan-kehidupan sebagai orang Sunda. 

Selain itu Doel Sumbang juga beberapa kali berperan sebagai pencipta lagu atau produser bagi beberapa penyanyi di Indonesia, seperti Ikko, Ita Purnamasari, Yhanti Yuning juga dalam duet Agnes Monica dan Eza Yayang yang saat itu masih menjadi penyanyi cilik dalam album Yess!. 

Doel Sumbang memiliki karakter kuat dalam tiap karyanya. Ia juga terhitung salah satu musisi yang aktif membuat lagu dan albu. 

Hal ini membuat Doel Sumbang sering disejajarkan dengan musisi legendaris lain seperti Ebiet G Ade, dan juga Iwan Fals.

Lagu Runtah milik Doel Sumbang Viral di cover Azmy Z setelah 27 tahun dirilis

Sekitar 27 tahun lalu, lagu Runtah diciptakan oleh musisi sekaligus seniman Pop Sunda asal Bandung, Doel Sumbang. 

Lagu Runtah yang diciptakan Doel Sumbang memiliki banyak makna, seperti pandangannya terhadap kaum perempuan.

Lagu Runtah diciptakan bukan semata-mata untuk merendahkan martabat kaum perempuan.

Belakangan, lagu Runtah kembali populer karena viral setelah dinyanyikan oleh penyanyi muda Azmy Z.

Namun, lagu runtah justru diharapkan bisa menjadi pengingat bagi kaum perempuan agar tidak terjerumus ke dalam pergaulan yang salah.

Doel Sumbang justru merasa prihatin dengan situasi yang dihadapi kaum perempuan saat ini semakin berat.

Wahyu Affandi atau dikenal dengan Doel Sumbang merasa bersyukur karena lagu Runtah bisa viral dan dinyanyikan oleh musisi muda lintas generasi. 

Pasalnya setelah 27 tahun yang lalu runtah viral berkat sosial media dan bisa dinikmati kembali oleh masyarakat di Tanah Air.

Tak sampai pada lagu 'Runtah', Doel Sumbang juga berharap karya-karya lain miliknya bisa ikut menjadi viral dan dinikmati oleh seluruh masyarakat Indonesia.

Lagu runtah viral karena dinyanyikan kembali oleh Azmy Z yang merupakan penyanyi muda asal Bandung.

Berikut adalah lirik lagu runtah milik Doel Sumbang.

Lirik Lagu Runtah - Doel Sumbang

Panon na alus, irung alus, biwir alus
Ditempo ti hareup, ti gigir meuni mulus
Ngan hanjakal pisan kalalakuan siga setan
Gunta-ganti jalu teu sirikna unggal minggu

Naha kunaun nu geulis loba nu bangor
Naha kunaon nu bangor loba nu geulis
Sigana mah ngarasa asa aing hade rupa
Bisa payu ka sasaha tungtung na jadi cilaka

Kulit kelir koneng cangkang cau
Huntuna bodas tipung tarigu
Biwir beureum-beureum jawer hayam
Panon coklat kopi susu

Ngan naha atuh beut dimumurah
Geblek hirup daek jadi runtah
Ulah bangga bisa gunta-ganti jalu
Komo jeung poho dibaju

Profile Wachyoe Affandi atau Doel Sumbang 

Nama lahir: Wachyoe Affandi
Lahir: 16 Mei 1963 (umur 59)
Asal: Bandung, Jawa Barat, Indonesia
Genre: Pop rock, Pop Sunda, Satire
Pekerjaan: Penyanyi, penulis lagu, musisi, komponis, gitaris, aktor
Instrumen: Vokal, gitar
Tahun aktif: 1981 - sekarang
Label:
- Blackboard
- GP Records


(udn)


 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Bobby Nasution Ingin Sumatera Utara Jadi Wilayah Keadilan Restoratif: Enggak Perlu Sampai ke Ranah Hukum Berlebih!

Bobby Nasution Ingin Sumatera Utara Jadi Wilayah Keadilan Restoratif: Enggak Perlu Sampai ke Ranah Hukum Berlebih!

Ketua Dewan Penasihat AKSI, Bobby Nasution menginginkan Sumatera Utara menjadi wilayah restorative justice atau keadilan restoratif untuk perkara hukum ringan.
Jadwal Sholat Daerah Semarang dan Sekitarnya Hari ini, Jumat 13 September 2024

Jadwal Sholat Daerah Semarang dan Sekitarnya Hari ini, Jumat 13 September 2024

Jadwal sholat hari ini, Jumat, 13 September 2024 Semarang dan sekitarnya dari waktu imsak, Subuh, matahari terbit, Dhuha, Dzuhur/Jumat, Ashar, Maghrib, Isya.
Jadwal Shalat Jakarta dan Sekitarnya Hari ini, Jumat 13 September 2024

Jadwal Shalat Jakarta dan Sekitarnya Hari ini, Jumat 13 September 2024

Jadwal shalat hari ini, Jumat, 13 September 2024 DKI Jakarta dan sekitarnya dari waktu imsak, Subuh, matahari terbit, Dhuha, Dzuhur/Jumat, Ashar, Maghrib, Isya.
Peta Daerah Rawan Gangguan Keamanan saat Pilkada 2024 Terungkap, Satgas Cartenz Papua Selatan Klaim Beri Pengamanan 24 Jam di KPU dan Bawaslu

Peta Daerah Rawan Gangguan Keamanan saat Pilkada 2024 Terungkap, Satgas Cartenz Papua Selatan Klaim Beri Pengamanan 24 Jam di KPU dan Bawaslu

Kasatgas Humas Operasi Mantap Praja Cartenz II Wilayah Papua Selatan Kompol Nurjanah menyatakan pihaknya telah memetakan daerah rawan gangguan keamanan ketika Pilkada 2024.
Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran Akan Membludak, Bahlil: Enggak Ada Masalah Kok...

Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran Akan Membludak, Bahlil: Enggak Ada Masalah Kok...

Ketua Umum Partai Golkar Bahlil Lahadalia menilai bertambahnya jumlah menteri di kabinet pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuminh Raka tidak ada masalah.
Bukan Hanya Doa, Ustaz Adi Hidayat Sarankan Kirimkan Ini ke Orang Tua Sudah Meninggal Dunia: Akan Dinaikkan Satu Derajat

Bukan Hanya Doa, Ustaz Adi Hidayat Sarankan Kirimkan Ini ke Orang Tua Sudah Meninggal Dunia: Akan Dinaikkan Satu Derajat

Ustaz Adi Hidayat menjelaskan, selain berdoa ada amalan lain yang sangat baik dikirimkan kepada orang tua yang sudah meninggal. Amalan apakah yang dimaksud?
Trending
Urusan Bisa Mudah Jika Rutin Baca Surah Al Kahfi Setiap Hari Jumat? Ustaz Adi Hidayat Jelaskan Begini…

Urusan Bisa Mudah Jika Rutin Baca Surah Al Kahfi Setiap Hari Jumat? Ustaz Adi Hidayat Jelaskan Begini…

Surah Al Kahfi disunnahkan dibaca setiap hari jumat. Surah Al Kahfi memang panjang, namun Ustaz Adi Hidayat menyarankan setiap Muslim untuk tetap membacanya.
Bukan Hanya Doa, Ustaz Adi Hidayat Sarankan Kirimkan Ini ke Orang Tua Sudah Meninggal Dunia: Akan Dinaikkan Satu Derajat

Bukan Hanya Doa, Ustaz Adi Hidayat Sarankan Kirimkan Ini ke Orang Tua Sudah Meninggal Dunia: Akan Dinaikkan Satu Derajat

Ustaz Adi Hidayat menjelaskan, selain berdoa ada amalan lain yang sangat baik dikirimkan kepada orang tua yang sudah meninggal. Amalan apakah yang dimaksud?
Tegas, Hakim MK Tolak Mentah-mentah Permohonan Novel Baswedan Cs, Ini Alasannya

Tegas, Hakim MK Tolak Mentah-mentah Permohonan Novel Baswedan Cs, Ini Alasannya

MK tolak provisi Novel Baswedan dalam Perkara Nomor 68/PUU-XXII/2024 yang memohon untuk hentikan sementara proses seleksi calon pimpinan (capim) KPK 2024–2029.
Buntut Omongan Netizen, Dengan Nada Tinggi Adik Ruben Onsu Sebut 3 Anak Sarwendah termasuk Betrand Peto Punya Psikolog, Ustaz Adi Hidayat Tegaskan Bahaya Lisan Mampu...

Buntut Omongan Netizen, Dengan Nada Tinggi Adik Ruben Onsu Sebut 3 Anak Sarwendah termasuk Betrand Peto Punya Psikolog, Ustaz Adi Hidayat Tegaskan Bahaya Lisan Mampu...

Jodi Onsu yang merupakan adik dari Ruben Onsu ini pun akhirnya, menjelaskan seperti apa kondisi dari anak angkat Ruben dan Sarwendah. Sehingga perlu adanya.....
Teknologi AR Ini Bawa Masyarakat Bisa Rasakan Pengalaman Berfoto dengan Paus Fransiskus Secara Virtual

Teknologi AR Ini Bawa Masyarakat Bisa Rasakan Pengalaman Berfoto dengan Paus Fransiskus Secara Virtual

WIR Group (PT WIR ASIA Tbk) berpartisipasi dalam kunjungan Pemimpin Gereja Katolik Sri Paus Fransiskus ke Indonesia yang terjadi dari 3 hingga 6 September 2024.
Wajib Baca untuk Calon Pemimpin Negara, Ustaz Adi Hidayat Ungkap Satu Amalan Ini Bisa Tekan Kasus Korupsi dengan...

Wajib Baca untuk Calon Pemimpin Negara, Ustaz Adi Hidayat Ungkap Satu Amalan Ini Bisa Tekan Kasus Korupsi dengan...

Mulai dari shalat 5 waktu, sedekah, berbuat baik, dzikir dan sebagainya, ternyata ada satu amalan baik mampu menyadarkan para penguasa zalim, seperti korupsi..
Suporter Australia Sebut Stadion GBK seperti Kandang Sapi, Markas Kebanggaan Timnas Indonesia Itu Sampai Dibilang…

Suporter Australia Sebut Stadion GBK seperti Kandang Sapi, Markas Kebanggaan Timnas Indonesia Itu Sampai Dibilang…

Suporter Australia menganggap Stadion GBK yang menggelar laga melawan Timnas Indonesia di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 sebagai kandang sapi.
Selengkapnya