News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Lebaran Tiba, Ini 3 Lokasi Wisata Eksotis di Kabupaten Batubara yang Layak Dikunjungi

Lebaran telah tiba, dan moment ini paling tepat untuk berkumpul bersama keluarga, bahkan planning lebaran biasanya lebih banyak diisi ke lokasi lokasi wisata se
Minggu, 23 April 2023 - 14:30 WIB
3 Lokasi Wisata Eksotis di Kabupaten Batubara
Sumber :
  • Tim TvOne/Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

Batubara, tvOnews.com - Lebaran telah tiba, dan moment ini paling tepat untuk berkumpul bersama keluarga, bahkan planning lebaran biasanya lebih banyak diisi ke lokasi lokasi wisata selain mengunjungi keluarga.

Oleh karena itu, sebelum mengunjungi tempat wisata, kita perlu mengetahui rekomendasi lokasi wisata yang layak atau tidak untuk dikunjungi, apalagi saat lebaran tahun ini, yang diperkirakan akan semakin ramai setelah wabah Covid-19 melandai.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Berikut ini ada 3 lokasi wisata di Kabupaten Batubara, Sumatera Utara menurut Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif melalui websitenya www.direktoripariwisata.id

1. Pulau Pandang

Pulau Pandang terletak di perairan Selat Malaka, pulau ini memiliki pesona keindahan alam yang menarik, dengan pemandangan hutan tropis dan jernihnya perairan laut/pantainya.

Kondisi alam yang masih asri jauh dari kebisingan kota menjadi daya tarik tersendiri.

Spot spot menarik seperti sorkling, diving dan memancing semakin membuat aktifitas ini menarik untuk dicoba, kemudian keindahan kerumbu karang dan hamparan pantai dengan batu batu besar disekeliling pulau juga menjadikan pulau layak menjadi tempat liburan bagi keluarga.

Pulau ini dapat ditempuh dengan menggunakan perahu bermesin dari Kecamatan Tanjung Tiram dengan waktu 1 hingga 2 jam perjalanan, tergantung kondisi cuaca.

2. Pulau Salah Namo

Pulau ini juga terletak di perairan Selat Malaka, dengan hamparan pemandangan hutan bakau tropis dan jernihnya perairan disepanjang pantainya. Memiliki topografi yang hampir sama yaitu dataran serta perbukitan yang terjal setinggi 50-60 mdpl. Pulau salah namo hanya berjarak 10 km dari Pulau Pandang dengan jarak tempuh 1 jam perjalanan.

Sama seperti Pulau Pandang, Pulau Salah Namo juga dapat ditempuh dari Kecamatan Tanjung Tiram dengan menggunakan perahu motor dengan waktu tempuh sekitar 1,5 jam - 2 jam perjalanan, tergantung kondisi cuaca.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

3. Singapore Land

Singapore Land adalah wahana permainan air yang berada di Kecamatan Sei Balai, sekitar 145 km dari Kota Medan. Sesuai namanya, desain Singapore Land ini mengadopsi gaya atau miniatur negara Singapura, dengan fasilitas cukup lengkap dan menarik. Berbagai macam permainan air ada disini, area parkiri yang luas, gazebo, foodcourt, hotel, karaoke dan lain lain. Tempat ini juga ada spot fhoto yang cukup bagus dan ramah kantong.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT