News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Hadapi Ancaman Disinformasi hingga Serangan Siber Global, Kemhan RI Kirim Delegasi untuk Kursus Strategis ACICE di Singapura

Sembilan negara ASEAN termasuk Indonesia mengikuti Countering Disinformation in the Defence Sector” yang digelar ADMM Cybersecurity and Information Centre of Excellence (ACICE) di Singapura.
Kamis, 10 Juli 2025 - 22:18 WIB
Kolonel Dedy Yulianto wakili Indonesia dalam kursus Countering Disinformation in The Defence Sectoral yang diselenggarakan oleh ACICE di Singapura.
Sumber :
  • Istimewa

Salah satu sesi penting adalah Tabletop Exercise (TTX), yang dirancang untuk mensimulasikan perencanaan dan respons terhadap krisis informasi.

“TTX Briefing and Preparation adalah melaksanakan skenario proses perencanaan, perancangan, dan pengarahan awal yang dilakukan dalam sebuah simulasi diskusi (Tabletop Exercise) dengan tujuan untuk menguji rencana, meningkatkan koordinasi, dan membangun kapasitas dalam menghadapi krisis atau situasi darurat,” jelas Dedy.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Post TTX debrief and wrap-up yaitu proses pasca-latihan yang dirancang untuk mengevaluasi, belajar, dan merencanakan tindakan perbaikan berdasarkan hasil dari Tabletop Exercise.”

Di akhir kegiatan, para peserta diajak mengunjungi kantor pusat TikTok dan redaksi The Straits Times yang berada di bawah SPH Media.

Kunjungan ini memberikan wawasan langsung mengenai peran media sosial dan media konvensional dalam memerangi penyebaran disinformasi.

TikTok sebagai platform media sosial terbesar di dunia menjadi kanal utama penyebaran informasi, termasuk yang menyesatkan.

Peserta kursus mendapat pemahaman terkait kebijakan moderasi konten dan cara platform ini menangani arus informasi palsu.

Sementara itu, The Straits Times digambarkan sebagai media arus utama yang memainkan peran penting dalam verifikasi fakta dan jurnalisme investigasi.

“Media seperti The Straits Times sering melakukan verifikasi fakta dan jurnalisme investigasi untuk mengungkap disinformasi. Mereka adalah garda terdepan dalam menyediakan informasi yang akurat kepada publik.”

Editor The Straits Times, Jaime Ho, yang juga menjabat Chief Editor di Channel News Asia dan Partner di FGS Global, menegaskan pentingnya kolaborasi antarnegara dalam menghadapi tantangan disinformasi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Kita perlu beberapa konsep dari beberapa negara untuk sharing dalam penanganan dan penanggulangan misinformasi, disinformasi dan siber. Dimana kegiatan ini sangat baik untuk menghimpun beberapa informasi masing-masing negara dalam satu konsep lebih banyak untuk meningkatkan teknik atau cara menghadapi berita-berita palsu dan salah.”

Kegiatan ditutup dengan penyerahan sertifikat kepada seluruh peserta oleh Brigadir Jenderal Ng Pak Shun, yang merupakan Group Chief, Policy & Strategy dan Group Chief, Plans & Transformation di Kementerian Pertahanan Singapura. Kolonel Dedy dan Liana, PNS dari Kemhan RI, menerima sertifikat tersebut mewakili Indonesia.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026 Sabtu 31 Januari yang merupakan hari ketiga seri keempat di Gresik akan menyuguhkan dua laga dari sektor putra dan putri.
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT