News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

ID FOOD Optimalkan Aset untuk Dukung Swasembada Pangan

Holding BUMN Pangan, ID FOOD, mengambil langkah strategis untuk mendukung peningkatan produksi agar bisa tercapainya swasembada pangan nasional.
Selasa, 14 Januari 2025 - 13:53 WIB
Kementan gandeng Densus 88 dan Napiter untuk percepat swasembada pangan.
Sumber :
  • Dok. Kementan

Jakarta, tvOnenews.com - Holding BUMN Pangan, ID FOOD, mengambil langkah strategis untuk mengamankan dan mengoptimalkan aset-aset strategis perusahaan guna mendukung peningkatan produksi dan distribusi komoditas pangan demi tercapainya swasembada pangan nasional.

VP Sekretaris Perusahaan ID FOOD, Yosdian Adi Pramono, mengungkapkan bahwa perusahaan memiliki 2.097 bidang aset tetap, berupa tanah dan bangunan, dengan nilai total mencapai Rp14,6 triliun. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Mayoritas aset ini telah berstatus clean and clear, sehingga siap dioptimalkan untuk mendukung produksi dan distribusi pangan.

“Saat ini kami memiliki 2.097 bidang aset tetap berupa tanah dan bangunan senilai Rp14,6 triliun. Mayoritas dari aset tersebut telah clean and clear atau siap dioptimalkan untuk mendukung swasembada pangan,” ujar Yosdian di Jakarta, Selasa.

Menurut laporan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), terdapat 147 titik aset yang belum sepenuhnya dikelola oleh ID FOOD. Untuk menangani hal ini, ID FOOD telah menerapkan beberapa langkah:

  • Tracking Dokumen Kepemilikan: Mengidentifikasi dokumen terkait tanah dan bangunan perusahaan.

  • Mediasi dengan Pihak Ketiga: Klarifikasi kepemilikan melalui koordinasi dengan Badan Pertanahan Nasional (BPN).

  • Proses Sertifikasi Aset: Menargetkan sertifikasi 282 bidang aset guna memastikan status clean and clear.

“Untuk memastikan sertifikasi tersebut, ID FOOD Group telah menganggarkan biaya pengurusan atas hak tanah dalam Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan Tahunan (RKAP) secara bertahap,” tambah Yosdian.

Untuk aset yang dikuasai pihak ketiga, ID FOOD mengupayakan langkah persuasif, seperti penerbitan surat peringatan dan surat somasi. Sementara untuk aset yang telah beralih menjadi fasilitas umum, perusahaan berkoordinasi dengan pemerintah daerah dan kantor pertanahan untuk menyelesaikan permasalahan tersebut.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

ID FOOD juga meningkatkan pengelolaan aset melalui digitalisasi, dengan membangun Sistem Informasi Manajemen Aset. Sistem ini mencatat seluruh aset tetap ID FOOD secara terperinci untuk memastikan transparansi dan efisiensi. Selain itu, perusahaan membentuk divisi khusus yang bertugas melakukan inventarisasi aset secara berkelanjutan.

Yosdian menegaskan bahwa keberhasilan pengamanan aset ini memerlukan dukungan dan kolaborasi dengan berbagai pihak, termasuk Kementerian BUMN, Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP), serta instansi terkait lainnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
Meski AS Tarik Diri, IRENA Pastikan Tak Ganggu Komitmen Transisi Energi Asia Tenggara

Meski AS Tarik Diri, IRENA Pastikan Tak Ganggu Komitmen Transisi Energi Asia Tenggara

Rencana AS untuk keluar dari IRENA disebut tidak akan memengaruhi komitmen organisasi dalam mendorong transisi energi di kawasan Asia Tenggara dan negara berkembang lain.

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT