News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pilih Jalan Hijrah,Puluhan Mantan Pecandu Narkoba di Sleman Kini Hafal Al-Quran

Puluhan mantan pengguna dan pecandu narkoba di Kabupaten Sleman, DI Yogyakarta, kini memilih jalan hijrah. Sebagian mereka bahkan sudah bisa menghafal Al-Quran.
Kamis, 11 Agustus 2022 - 11:06 WIB
Para mantan pecandu narkoba saat menghafal Al-Qur'an di Ponpes Bidayatussalikin, Sleman, Rabu (10/8/2022).
Sumber :
  • Tim tvOne - Andri Prasetiyo

Sleman, DIY - Puluhan mantan pengguna dan pecandu narkoba di Kabupaten Sleman, DI Yogyakarta, kini memilih jalan hijrah. Sebagian dari mereka bahkan sudah bisa menghafal kitab suci Al Quran.

Para santri mantan pecandu narkoba ini belajar membaca Al-Quran saat menjalani rehabilitasi di Pondok Pesantren Bidayatussalikin, di kawasan lereng Gunung Merapi, Turgo, Purwobinangun, Pakem Sleman.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Kalau untuk semuanya yang di sini ada sekitar 40 santri, yang hafal Qur'an sekitar 20an," kata pimpinan Ponpes Bidayatussalikin, Abdullah Deni Setiawan, Rabu (10/8/2022).

Menurut Deni, mereka yang menjalani rehabilitasi di ponpesnya berasal dari latar belakang yang berbeda. Namun semuanya memiliki kesamaan misi untuk berjihad melawan hawa nafsu dan tak ingin kembali ke jalan gelap.

Oleh karenanya mereka dibina dan dibimbing ke arah yang lebih baik untuk tidak lagi kecanduan dengan narkoba. Kemudian mereka juga dibekali dengan ilmu agama agar saat kembali ke masyarakat tidak dipandang sebelah mata.

"Kebanyakan anak-anak, maaf, mantan narkoba itu dipandang sebelah mata, baik itu narkolema (narkoba lewat mata) itu sangat berbahaya. Makanya kyai mencengkeram mereka, mendidik mereka, membimbing mereka untuk lebih baik sehingga orang tua juga lebih baik," terangnya.

Para pecandu narkoba itu rata-rata menjalani rehabilitasi selama 15 bulan. Satu tahun digunakan untuk penyadaran dari bahaya kecanduan narkoba, dan 3 bulan untuk belajar sesuai minat serta bakatnya.

Dengan seperti itu, mereka akan memiliki life skill atau kecakapan hidup saat nantinya lulus dari pondok. Hal ibu tentu akan membuat orang tua santri bangga karena anaknya telah sembuh dari narkoba sekaligus mendapat bekal ketrampilan dan ilmu agama.

"Sehingga orang tua harusnya saat ini lebih bahagia melihat anaknya sekarang sudah ada yang hafal Juz 30, ada yang hafal 1-5 Juz, ada yang hafal 1-10 Juz, Masya allah," ungkapnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sementara itu Kepala Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Sleman AKBP Siti Alfiah mengatakan, para santri yang menjalani rehabilitasi di ponpes tersebut merupakan hasil asesmen dari BNNK Sleman.

"Ini adalah salah satu kerja sama dengan BNN untuk rawat inapnya di sini. Dari hasil asesmen terpadu kita kirimnya ke sini," ujar Siti.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT