News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Ajang Djogjantique Day, Penggemar Motor Tua dan Antik akan Kumpul di Yogyakarta Awal Agustus

Pekan depan tepatnya tanggal 4 dan 5 Agustus 2023, Kota Yogyakarta bakal kedatangan ribuang penggemar motor antik yang akan mengikuti Djogjantique Day (DAD)
Senin, 31 Juli 2023 - 17:20 WIB
Motor-motor tua dan antik yang akan tampil di DAD Stasioner JEC, Yogyakarta.
Sumber :
  • Tim tvOne - Santosa Suparman

Bantul, tvOnenews.com - Pekan depan tepatnya tanggal 4 dan 5 Agustus 2023 mendatang Kota Yogyakarta bakal kedatangan ribuang penggemar motor antik yang akan mengikuti Djogjantique Day (DAD) di Lapangan Parkir Barat Jogja Epo Center.

DAD merupakan sebuah paket pagelaran tematik yang rutin diselenggarakan setiap tahun pada bulan Agustus oleh Motor Antique Club Indonesia (MACI) Yogyakarta dan pengunjung bisa menyaksikan sepuasnya gratis.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Selain dijejali ribuan motor tua, nantinya akan ada live performance dari pelukis kondang asal Jogja Nasirun yang bakal melukis dan melelang hasilnya langsung di JEC untuk kegiatan sosial.

Ketua MACI Jogja Admaji Apriliyanto mengatakan, DAD #7 mengusung tema 'Stasioner' yang bermakna stabil, imbang dan tenang. Tema ini diambil karena menyesuaikan masa pemulihan ekonomi pascapandemi COVID-19 yang kini terlihat sudah stabil alias stasioner.

"DAD ke-7 ini berlangsung Jumat dan Sabtu  tanggal 4 dan 5 Agustus dengan target pengunjung 15 ribu orang. Acara ini sengaja tidak digelar sampai hari minggu.Karena kami  selaku panitian ingin peserta dan  pengunjung yang dari luar kota atau  luar negeri bisa berwisata Yogyakarta pada hari minggunya,"  ungkap Admaji Apriliyanto ketika ditemui di sela - sela persiapan acara di JEC, Senin (31/7)

Lokasi acara DAD #7 imbuh Admaji direncanakan di tempat  parkir barat JEC dan melibatkan banyak klub motor antik baik dari dalam luar negeri. Tidak ada kontes tahun ini. Namun nantinya motor yang masuk kategori antik akan  ditata agar masyarakat bisa melihatnya secara detail.

" Katagori motor antik itu adalah motor Eropa dan motor Amerika nonskuter kategori tahun 1973 ke bawah masuk kategori motor antik.  Tidak ada kontes, tapi teman-teman bikers yang hadir nanti motornya ditata agar penonton bisa melihat varian motor tua," ucapnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Adapun rangkaian acara DAD #7 diantara nantinya akan ada bursa motor antik hingga sparepart motor antik. Bahkan, yang menjadi daya tarik nantinya bakal ada live performance art dari Nasirun. 

" Perlu diketahui, Nasirun adalah seorang pelukis, seniman, kolektor seni, dan maestro seni lukis yang terkenal akan penggunaan elemen kebudayaan Jawa dalam setiap karyanya. Hari Jumat sore ada painting on the spot dari Nasirun dan lukisannya nanti kami lelang dan hasil lelangnya untuk kegiatan sosial. Dan kemungkinan bakal ada pelukis lagi, dua seniman yang akan hadir di DAD," terang Admaji.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT