Tak hanya melakukan kegiatan akademik, Rafie juga diketahui menjalani serangkaian aktivitas keagamaan. Rafie melakukan ibadah umroh usai mengikuti konferensi di Riyadh.
Bahkan, Rafie tidak sendiri. Ia mengajak juga keluarganya, yakni istri dan anaknya.
"Kemudian setelah itu umroh bersama keluarga, istri dan anaknya. Dari informasi lisan yang kami dengar dan dibetulkan oleh pihak keluarga," ungkap Rektor.
Setelah selesai ibadah umroh, lanjut Fathul, istri dan anaknya Rafie pulang ke Indonesia. Namun Rafie melanjutkan kegiatan akademis ke negara
Norwegia.
Halaman Selanjutnya :
Di sana, Rafie melakukan aktivitas mobilitas global di University of South-Eastern Norway (USN). Fathul Wahid juga ikut serta dalam kegiatan tersebut bersama sejumlah orang dari tim UII.
Load more