News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Masa Tanggap Darurat Bencana Gempa Tapanuli Utara Diperpanjang Hingga 14 Oktober

Tanggap darurat penanganan bencana alam gempa bumi di Kabupaten Tapanuli Utara, Sumatera Utara, diperpanjang hingga 7 hari ke depan, mulai hari ini, Jumat (7/10/2022) hingga Jumat (14/10/2022)
  • Reporter :
  • Editor :
Jumat, 7 Oktober 2022 - 12:57 WIB
Bupati Tapanuli Utara, Nikson Nababan
Sumber :
  • Tim Tvone/ Syaren

Tapanuli Utara, Sumatera Utara – Tanggap darurat penanganan bencana alam gempa bumi di Kabupaten Tapanuli Utara, Sumatera Utara, diperpanjang hingga 7 hari ke depan, mulai hari ini, Jumat (7/10/2022) hingga Jumat (14/10/2022) mendatang. Sebelumnya, pemerintah daerah sudah menetapkan status tanggap darurat sejak 1 Oktober 2022 lalu, pascagempa pertama berkekuatan magnitudo 6.0 terjadi pada Sabtu dini hari.

Perpanjangan tanggap darurat ini disepakati dalam rapat yang dipimpin Bupati Tapanuli Utara, Nikson Nababan, bersama Forkopimda didampingi Sekretaris Daerah, Indra Simaremare, dan Kaban BPBD Bonggas Pasaribu serta beberapa pimpinan perangkat daerah terkait, di sopo rakyat rumah dinas Bupati Tapanuli Utara di Tarutung, Jumat (7/10/2022) pagi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Bahwa perpanjangan masa tanggap darurat bencana gempa bumi ini merupakan upaya Pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara dalam menetapkan kesepakatan Forkopimda terkait penyaluran donasi Tapanuli Utara Margogo agar dapat sampai ke masyarakat yang terdampak gempa pada Sabtu 1 Oktober 2022 lalu,” katanya.

Bupati Nikson menyampaikan, gempa bumi yang telah terjadi mengakibatkan banyak kerusakan pada bangunan-bangunan fisik seperti rumah penduduk, tempat ibadah, fasilitas pendidikan, fasilitas kesehatan, kantor pemerintah dan kantor swasta serta sarana prasarana lainnya.

Bupati juga menerangkan bahwa penyaluran bantuan uang hasil donasi pihak ketiga kepada masyarakat yang mengalami kerusakan rumah dengan kategori rusak berat, sedang dan ringan menggunakan formula 5:2:1, kecuali pemilik 3 unit rumah yang telah diperbaiki di Desa Hutatinggi, Kecamatan Parmonangan, atas nama Bona Simamora, Andri Simanjuntak dan Pantun Simamora.

Penyaluran bantuan bahan material bangunan rumah penduduk dan rumah ibadah menggunakan formula 5:2:1, kecuali gedung milik pemerintah dan swasta (private sector), bantuan dari BNPB sebesar Rp250 juta yang telah ditransfer dan akan diberikan kepada TNI, Polri sebagai anggaran operasional.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Agar bantuan bahan bangunan yang telah tersedia di gudang segera disalurkan, bantuan sembako yang belum disalurkan berupa beras sebanyak 1.975 Kg, gula sebanyak 353 Kg, minyak goreng sebanyak 1.085 liter menjadi stok di posko penanganan darurat bencana alam gempa bumi Kabupaten Tapanuli Utara,” pintanya.

Nikson menyampaikan, jumlah donasi dari pihak ketiga di rekening Tapanuli Utara Margogo per tanggal 6 Oktober 2022 pukul 16.14 WIB sebesar Rp579,451,674, dan telah digunakan sebesar Rp150 juta, dan saldo akhir sebesar Rp429,451,674.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT