News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Kecelakaan Maut di Aceh Tamiang, Aceh Akibatkan 2 Orang Meniggal Dunia

Mobil Mitsubishi Fuso Tangki Bermuatan CPO seruduk sekaligus 4 kendaraan dan seorang pejalan kaki di Jalinsum Desa Bukit Seumadam, Kecamatan Kejuruan Muda, Kabupaten Aceh Tamiang
Rabu, 31 Agustus 2022 - 21:46 WIB
Mobil Mitsubishi Fuso Tangki Bermuatan CPO Mengalami Kecelakaan di Aceh Tamiang
Sumber :
  • Tim Tvone/Ilham

Aceh Tamiang - Mobil Mitsubishi Fuso Tangki Bermuatan CPO seruduk sekaligus 4 kendaraan dan seorang pejalan kaki di Jalinsum Desa Bukit Seumadam, Kecamatan Kejuruan Muda, Kabupaten Aceh Tamiang, Aceh, Akibatnya, 2 orang meninggal dunia.

Masing-masing kendaraan yang terlibat yaitu Mobil Mitsubishi Fuso Tangki bermuatan CPO dengan nopol BM9577TZ, Mobil Daihatsu Grand Max Pick Up BB8099MC, Mobil Double Cabin Ford Ranger BK8331CQ, Sepeda Motor Honda Supra X 125 BL6631UV dan seorang pejalan kaki.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kasat Lantas Polres Aceh Tamiang Iptu Jufni, mengatakan penyebab utama dari kecelakaan beruntun tersebut berawal dari Mobil Mitsubishi Fuso Tangki Bermuatan CPO mengalami rem blong.

“Pada saat itu Mobil Fuso yang itu melaju dari Aceh Tamiang menuju ke Medan, Sumatera Utara dengan kecepatan sedang. Setibanya di TKP usai turun tanjakan, mobil itu mengalami rem blong,” ungkap Iptu Jufni, kepada tvonenews.com Rabu, (31/8/2022).

Diceritakannya di TKP, usai turun tanjakan sehingga mengarah ke arah kanan dengan arus berlawanan dan menabrak Honda Supra X, mobil tersebut selanjutnya menabrak mobil Daihatsu Pick-Up Grand Max yang sedang parkir.

Selanjutnya menabrak pekerja sedang melakukan perbaikan jembatan jalan. Setelah itu mobil tangki tersebut membanting setir ke arah kiri sehingga menabrak mobil penumpang Toyota Kijang Innova.

Kemudian banting setir ke kanan lagi dan menabrak 4 pekerja jembatan jalan, lalu membanting setir ke kiri sehingga menabrak mobil penumpang Toyota Kijang Innova lainnya.

“Dikarenakan, pengemudi mobil Fuso tersebut melaju ke arah jurang dan terbalik, di bawah jurang tersebut memakan korban seorang pengembala kambing. Sementara sopir melarikan diri,” ujar Iptu Jufni.

Sambungnya menjelaskan, korban meninggal dunia dua orang, satu meninggal di TKP dan satunya lagi meninggal di rumah sakit. Korban luka berat ada dua orang sudah dirawat di RSUD Aceh Tamiang tadi malam

Korban tewas di tempat atas nama Dicky Heriza Arnanda (30) warga Aceh Tamiang, penumpang mobil Daihatsu Grand Max pikap. Kemudian korban tewas di rumah sakit dari pengendara sepeda motor Honda Supra X yakni Sahdian Wijaya (14), warga Aceh Tamiang.

Dikatakan, sementara dua korban luka berat yakni Ikhsan Rafan Dayyan (14), penumpang sepeda motor Honda Supra X warga Aceh Tamiang dan Restu Maulana (9), warga Langkat pejalan kaki yang tengah mengembala sapi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Setelah mengolah TKP dan mendata seluruh korban lakalantas ini kerugian material Rp 90 juta,” kata Iptu Jufni.

Sedangkan sopir Mitsubishi Fuso Tangki bermuatan CPO yakni Sabar dalam buruan polisi, sementara pasal yang disangkakan Pasal 310 ayat 1,ayat 2, ayat 3 dan ayat 4 UU No 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan.(IZR/LNO)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026 Sabtu 31 Januari yang merupakan hari ketiga seri keempat di Gresik akan menyuguhkan dua laga dari sektor putra dan putri.
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT