News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

345 Jamaah Haji Langkat Kloter 12 Embarkasi Medan Kembali ke Tanah Air, 6 Orang Meninggal Dunia

345 jamaah haji asal Kabupaten Langkat telah kembali ke tanah air dan disambut langsung Plt Bupati Langkat Syah Afandin didampingi Kepala Kantor Wilayah Kementerian
Senin, 17 Juli 2023 - 12:06 WIB
Plt Bupati Langkat saat menyambut kepulangan jamaah haji
Sumber :
  • Tim TvOne/Taufik Hidayat

Langkat, tvOnenews.com - 345 jamaah haji asal Kabupaten Langkat telah kembali ke tanah air dan disambut langsung Plt Bupati Langkat Syah Afandin didampingi Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sumatera Utara (Kakanwil Kemenag Sumut) Ahmad Qosbi di aula Asrama Haji Medan Sumut, jalan AH Nasution Pangkalan Mansyhur, Medan Johor, Minggu (16/7/2023).

Dari 358 orang Jamaah Haji dan 10 petugas haji dengan total 368 asal Kabupaten Langkat, jamaah yang pulang ketanah air berjumlah 345 jamaahyang tergabung dengan kloter 12 embarkasi Medan dan 7 orang Jamaah akan pulang pada hari Senin (17/7/2023) bersama kloter 14 embarkasi Medan, sedangkan 6 orang jamaah haji asal Langkat meninggal dunia dan 1 orang sakit dan masih dirawat di Saudi Arabia atas nama Musinem. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sementara jamaah haji yang meninggal dunia adalah :

1. Habibah binti Saleh wafat di Asrama Haji Medan. 

2. Sukemi Yoso bin Dikromo  wafat di Saudi Arabia. 

3. Maisarah binti Bahri wafat di Saudi Arabia. 

4. Rasim binti Marwl wafat di Saudi Arabia. 

5. Satiyem Murngali binti Babdulah wafat di Saudi Arabia, dan 

6. Mukijo Marto bin Rejo wafat di Saudi Arabia. 

Plt Bupati Langkat Syah Afandin menyampaikan ucapan selamat atas kembali para jamaah haji di Kabupaten Langkat dan berharap menjadi haji mabrur. 

"Tidak banyak yang saya sampaikan di kesempatan, karena saya sadar bahwa Bapak Ibu telah cukup rindu dengan sanak saudara, keluarga, kerabat dan jiran tetangga, sehingga bergegas untuk segera bertemu. Kami berbesar hati dan penuh harapan Insya Allah titel Haji Mabrur yang melekat seiring keberadaan Bapak Ibu di tengah-tengah masyarakat nantinya mampu dijaga dan dirawat dengan sebaik-baiknya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kemabruran  haji akan terlihat semangkin taat dan selalu gemar menampilkan pribadi terpuji, baik melalui pemikiran, perkataan dan perbuatan. 

"Salam saya kepada keluarga dan sanak keluarga mohon maaf kami, atas nama Pemerintah Kabupaten Langkat, bila sejak mulai pemberangkatan hingga penyambutan ada hal-hal yang dirasakan kurang dalam hal pelayanan dan saya menyampaikan kepada kita semua bahwa secara resmi Pemerintah Kabupaten Langkat telah mengagendakan penepung tawaran penerimaan jamaah haji sekaligus peringatan tahun baru Hijriah nantinya akan di laksanakan pada hari Rabu (26/7/2023) di serambi Jentera Malay rumah dinas Bupati Langkat, mohon kiranya Bapak Ibu hadir dalam acara tersebut," ucap Plt Bupati Langkat dalam sambutannya. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT