News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

MariaDB Umumkan Wahana Piranti Teknologi sebagai Distributor Resmi di Indonesia dalam Kunjungan ke Jakarta

MariaDB, penyedia solusi database open-source global terkemuka, menggelar kegiatan MariaDB Meetup di Jakarta International College sebagai bagian dari kunjungan strategis ke Indonesia.
Selasa, 8 Juli 2025 - 12:17 WIB
MariaDB, penyedia solusi database open-source global terkemuka, menggelar kegiatan MariaDB Meetup di Jakarta International College sebagai bagian dari kunjungan strategis ke Indonesia.
Sumber :
  • Istimewa

tvOnenews.com - MariaDB, penyedia solusi database open-source global terkemuka, menggelar kegiatan MariaDB Meetup di Jakarta International College sebagai bagian dari kunjungan strategis ke Indonesia. Acara ini menjadi wadah kolaboratif yang mempertemukan komunitas teknologi nasional dengan pendiri MariaDB sekaligus kreator MySQL, Michael "Monty" Widenius.

Dalam forum tersebut, MariaDB resmi mengumumkan penunjukan Wahana Piranti Teknologi sebagai distributor resmi MariaDB di Indonesia. Langkah ini menjadi komitmen jangka panjang untuk memperluas adopsi solusi database enterprise yang terbuka dan terpercaya di berbagai sektor industri, pemerintahan, serta institusi pendidikan di Tanah Air.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

MariaDB dipilih oleh ribuan perusahaan global karena menghadirkan kombinasi unik antara skalabilitas tinggi, arsitektur fleksibel, keamanan kelas enterprise, dan efisiensi biaya. Dengan dukungan mode deployment hybrid—mulai dari on-premises, cloud-native, hingga containerized—MariaDB menjadi solusi unggulan untuk menangani beban kerja skala besar secara andal dan elastis.

Founder MariaDB, Monty Widenius, dalam sesi Q&A menyatakan keyakinannya atas potensi Indonesia sebagai pusat pertumbuhan ekosistem teknologi terbuka.

“Kami ingin memastikan teknologi yang kami bangun dapat dimiliki dan dikembangkan oleh komunitas global, termasuk Indonesia, yang memiliki ekosistem inovasi yang kuat dan berkembang pesat.”

tvonenews

Pada acara yang dihadiri pengembang, praktisi data, serta perwakilan institusi pendidikan tersebut, peserta tidak hanya berdiskusi mengenai strategi adopsi teknologi, namun juga mendapatkan wawasan tentang roadmap inovasi MariaDB dan inisiatif global dari MariaDB Foundation.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Lenna, selaku Direktur Wahana Piranti Teknologi, turut memberikan pernyataan dalam sesi pengumuman, “MariaDB bukan hanya teknologi, ia adalah filosofi keterbukaan dan keberdayaan komunitas. Sebagai mitra distribusi resmi, kami berkomitmen membuka akses terhadap teknologi ini secara menyeluruh di Indonesia, lengkap dengan dukungan teknis, edukasi, serta integrasi solusi yang relevan bagi industri dan dunia pendidikan.”

Kunjungan dan pengumuman ini menjadi momentum strategis untuk menghadirkan teknologi database terbuka berkualitas tinggi yang mampu mendorong percepatan transformasi digital Indonesia secara inklusif dan berkelanjutan.(chm)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT