News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Ratusan Raider Ramaikan Trabas Jelajah Alam KSB Seri 2 di Seloto Sumbawa Barat

Sebanyak 600 peserta dari berbagai daerah di NTB ramaikan ajang Trabas Jelajah Alam KSB atau JAK seri ke-2 yang diadakan di Desa Seloto,  Kecamatan Taliwang,  Kabupaten Sumbawa Barat, NTB.
  • Reporter :
  • Editor :
Senin, 24 Januari 2022 - 11:42 WIB
Peserta di garis start
Sumber :
  • irwan Taliwang

Sumbawa Barat, NTB - Sebanyak 600 peserta dari berbagai daerah di NTB ramaikan ajang Trabas Jelajah Alam KSB atau JAK seri ke-2 yang diadakan di Desa Seloto,  Kecamatan Taliwang,  Kabupaten Sumbawa Barat, Nusa Tenggara Barat. 

Ketua Panitia JAK seri 2, Lukmanul Hakim, kepada tvonenews.com Minggu (23/01/2022) mengatakan, pelepasan lomba trabas yang dipusatkan di lapangan bola Seloto, ini dilakukan oleh Dandim 1628/ SB Letkol Czi Sunardi,  Kapolres Sumbawa Barat,  AKBP Heru Muslimin, perwakilan Pemda Sumbawa Barat, Kepala Desa Seloto,

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Lukman merincikan, 600 peserta merupakan Raider dari berbagai daerah di NTB yang merupakan pecinta offroad trail. Setiap peserta masing masing sudah mendaftar dan mendapat satu kupon undian. 

"Pesertanya ada sekitar 600 orang berasal dari Semua Kabupaten/kota di Pulau Sumbawa dan dari pulau Lombok," katanya. 

Dikatakan Lukman, jalur jalur yang ada di Seloto, cukup menantang dan ekstrem tentunya menjadi sirkuit untuk uji adrenaline bagi peserta. Buktinya, semua peserta memuji kondisi jalur trabas saat tiba di garis finish. 

"Hampir semua peserta memuji kondisi medan offroad yang dilalui cukup ekstrem dan menantang. Ditambah lagi jalurnya masih alami dan disuguhkan pemandanga alam yang indah," ungkapnya. 

Lukman menambahkan, banyak jalur yang merupakan tanjakan dengan kondisi topografi yang sesuai dengan kriteria yang diinginkan. Sebut saja tanjakan Bucin, Tanjakan Rafa atau Raden Jaleka, perbukitan Samponak dan Tanjakan Olet Sangor Danau Lebo yang menantang. 

"Kami yakin trek yang kami siapkan sepanjang 40 kilometer membuat para raider puas dan terkesan," lukman menjelaskan. 

Trabas JAK seri 2 Desa Seloto, digelar dan dirangkaikan dengan kegitan bakti sosial serta vaksinasi dan sosialisasi prokes. 

"Bersama dengan Dandim 1628/SB, Kapolres Sumbawa Barat dan tim vaksinasi dari Pemda KSB, kita juga melaksanakan baksos bagi sembako, vaksinasi Covid-19, sosialisasi prokes bagi warga desa, sebelum pelepasan para peserta," katanya. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kegiatan trabas dengan peserta se-NTB ini dilaksanakan dengan tujuan untuk membangkitkan kembali dunia pariwisata di Sumbawa Barat, yang sempat lesu terkena imbas pandemi Covid-19.

"Peserta yang beruntung masing masing mendapat hadiah undian. Peserta asal Desa Sebasang, Kecamatan Moyo Hulu,  Kabupaten Sumbawa, berhak mendapat satu unit sepeda motor. Sementara peserta beruntung lainnya mendapat hadiah sepeda, kulkas dan hadiah hiburan lainnya," kata Lukman menambahkan. (Irwan Taliwang)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT