News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

BGN Umumkan Dukungan untuk Cakada 2024, Nama Eri Cahyadi – Armuji Ada Diantaranya

Nama Eri Cahyadi – Armuji calon wali kota dan wakil wali kota petahana yang notabene didukung PDI Perjuangan masuk dalam daftar dukungan kelompok koalisi Prabowo – Gibran yang tergabung dalam Bocahe Gibran Nusantara.
Sabtu, 2 November 2024 - 13:24 WIB
Bocahe Gibran Nusantara
Sumber :
  • tvOne - zainal

Surabaya, tvOnenews.com – Nama Eri Cahyadi – Armuji calon wali kota dan wakil wali kota petahana yang notabene didukung PDI Perjuangan masuk dalam daftar dukungan kelompok koalisi Prabowo – Gibran yang tergabung dalam Bocahe Gibran Nusantara.

Menjelang pemungutan suara pada 27 November 2024, Bocahe Gibran Nusantara (BGN) mengumumkan dukungan untuk sejumlah calon dalam pilkada serentak. Dalam rapat pleno kornas yang dipimpin oleh Ketua Desk Pilkada BGN, Edward Dewaruci, S.H., M.H, organisasi ini menegaskan komitmen untuk mendukung calon gubernur-wakil gubernur, walikota-wakil walikota, dan bupati-wakil bupati di berbagai daerah, termasuk DKI Jakarta, Jawa Tengah, dan Jawa Timur.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Keputusan ini berdasarkan kajian empiris dan masukan dari masyarakat serta track record calon. Kami ingin memastikan kepemimpinan yang sinergis dengan pemerintah pusat dan daerah,” ungkap Edward.

Dia menambahkan, dukungan ini didasarkan pada hasil survei lapangan dan analisis yang mendalam, untuk memilih pemimpin yang mampu memajukan daerah dan mensejahterakan rakyat.

Ketua Umum Bocahe Gibran Nusantara, Yudha W.K. Putra, menekankan pentingnya gerakan masif untuk memenangkan calon yang diusung.

“Kami akan bergerak hingga tingkat bawah untuk sosialisasi dan mengajak masyarakat datang ke TPS pada 27 November,” tegas Yudha.

Berikut adalah calon yang didukung Bocahe Gibran Nusantara dalam pilkada serentak 2024:

Pilgub DKI Jakarta: Ridwan Kamil – Suswono (nomor urut 1)

Pilgub Jawa Timur: Khofifah Indar Parawansa – Emil Dardak (nomor urut 2)

Pilkada Surabaya: Eri Cahyadi – Armuji (nomor urut 1)

Pilkada Sidoarjo: Subandi – Mimik Idayana (nomor urut 1)

Pilkada Kabupaten Pasuruan: M. Rusdi Sutejo – H.M. Sobih Asrori (nomor urut 2)

Pilkada Kabupaten Mojokerto: Muhammad Albarra – Rizal Octavian (nomor urut 2)

Pilkada Kota Kediri: Ferry Silviana Feronica – Regina Nadya (nomor urut 2)

Pilkada Kabupaten Lamongan: Abdul Ghofur – Firosya Shalati (nomor urut 1)

Pilkada Kabupaten Bojonegoro: Setyo Wahono – Nurul Azizah (nomor urut 2)

Pilgub Jawa Tengah: Ahmad Luthfi – Taj Yasin (nomor urut 2)

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pilkada Boyolali: Agus Irawan – Dwi Fajar Nirwana (nomor urut 2)

Pilkada Solo: Respati Achmad Ardianto – Astrid Widyani (nomor urut 2)

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT