News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Resmikan Warung NKRI ke 21 di Jember, Kepala BNPT RI : TKI Terpapar Terorisme, Perlu Diwaspadai dan Dicegah

Pekerja migran di luar negeri rentan terpapar terorisme. Menurut Kepala BNPT RI Komjen Pol Dr Boy Rafly Amar, MH saat meresmikan Warung NKRI ke-21
Senin, 27 Februari 2023 - 10:52 WIB
TKI Hongkong, Singapura dan Arab Saudi rentan jadi teroris
Sumber :
  • tim tvone - sinto sofiadin

Jember, tvOnenews.com - Pekerja migran di luar negeri rentan terpapar terorisme. Menurut Kepala BNPT RI Komjen Pol Dr Boy Rafly Amar, MH saat meresmikan Warung NKRI ke-21 di Jalan Karimata, Jember, sejumlah Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di luar negeri terindikasi sebagai teroris. 

"Ada beberapa faktor TKI ikut dalam aksi terorisme. Salah satunya informasi yang salah," kata Boy Rafli, Minggu (26/2). 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Boy Rafli menyebut jika kurang dari satu persen Tenaga Kerja Indonesia yang terpapar terorisme. 

"Memang tidak sampai satu persen. Namun perlu diwaspadai dan dicegah," sambung Boy. 

Tenaga Kerja Indonesia yang terendus mengikuti dan menjadi teroris itu kebanyakan bekerja di Singapura, Hongkong bahkan Arab Saudi.

"Sejumlah TKI terpaksa kita pulangkan karena menjadi teroris," jelas Boy. 

Sementara itu, Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Republik Indonesia (BNPT RI) terus menghadirkan dan meresmikan Warung NKRI di berbagai daerah sebagai upaya melahirkan langkah-langkah inovatif dan persuasive, dalam menghadapi banyaknya propaganda intoleransi yang disebarkan kelompok-kelompok yang tidak bertanggungjawab. 

Sebaran propaganda tersebut dapat dihentikan melalui pusat kontra narasi, dimana nilai-nilai kebangsaan ditransformasikan lewat dialog yang setara, aktif dan inklusif. 

Dialog Kebangsaan bertajuk "Bersatu dalam Kebhinekaan untuk Indonesia Sejahtera dan Harmoni”, menghadirkan Bupati Jember H Hendy Siswanto, Rektor Universitas Muhammadiyah Jember Dr Hanafi, MPd, Ketua Pimpinan Wilayah Gerakan Pemuda Anshor Jawa Timur HM Syafiq Syauqi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Diharapkan semua pengunjung warung yang datang dan masyarakat sekitarnya dapat berdialog, berdiskusi, dalam rangka merawat nilai-nilai kebangsaan dan empat pilar konsensus dasar dalam berbangsa dan bernegara.

Acara ini juga merupakan bukti terbangunnya sinergi antara pemerintah, masyarakat dan pelaku usaha dalam mewujudkan Indonesia aman, damai, harmoni dan sejahtera. (sss/hen)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT