News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Diduga Arogansi, Puluhan Warga Berunjuk Rasa Tuntut Pj Kades Sidodadi, Probolinggo, Diganti

Puluhan warga menggelar aksi unjuk rasa dengan cara membentangkan poster dan berorasi di Balai Desa Sidodadi, Kecamatan Paiton, Kabupaten Probolinggo
Rabu, 22 Februari 2023 - 11:31 WIB
diduga arogansi, puluhan warga demo tuntut Pj Kades diganti
Sumber :
  • tim tvone - syahwan

Probolinggo, Jawa Timur – Puluhan warga menggelar aksi unjuk rasa dengan cara membentangkan poster dan berorasi di Balai Desa Sidodadi, Kecamatan Paiton, Kabupaten Probolinggo, Rabu (22/2). Pendemo yang didominasi oleh bapak dan ibu ini, menuntut Tomo sebagai pejabat Desa Sidodadi yang baru, segera diganti karena dinilai telah mengadu domba warga dan berlagak arogansi.

Jaelani, selaku tokoh masyarakat mengatakan, Pj Kades bernama Tomo itu tidak bisa diandalkan untuk memimpin Desa Sidodadi yang berkelanjutan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Kinerjanya banyak keberpihakan, berpolitik dan semena-mena. Kinerja seperti itu bukan kriteria seorang pemimpin, salah satunya memberhentikan seorang ulu-ulu (Pengairan sawah) tanpa alasan yang jelas," katanya.

Lebih lanjut Jaelani menambahkan, dengan pemberhentian seorang ulu-ulu untuk perairan sawah dinilai sudah fatal. Karena dilakukan tanpa persetujuan warga dan tanpa alasan. Padahal seorang ulu-ulu bernama Misdar, itu sudah sangat cocok bagi warga setempat.

"Saat ini banyak petani mengeluh. Sempat dilakukan protes dan sekarang untuk ulu-ulu perairan sawah itu dikerjakan oleh dua orang baru atas perintah Pj tersebut," tambahnya.

Diketahui Tomo ini berasal dari Desa/Kecamatan Pajarakan, bukan dari Desa Sidodadi Kecamatan Paiton setempat, hal itu dinilai tidak profesional dalam kinerjanya bahkan sering menimbulkan suasana gaduh.

"Sejak 4 bulan lalu Desa Sidodadi dipimpin oleh Tomo selaku Pj Kades, sejumlah gesekan antar pendukung pasca Pilkades silam kembali muncul. Karena ulahnya dinilai cenderung memihak ke pendukung Calon Kepala Desa (Cakades) yang sebelumnya kalah," tandasnya.

Sementara itu, Hidayat Asri Wijaya anggota BPD Sidodadi mengungkapkan, jika memang pihaknya diminta oleh masyarakat menjembatani keluhan dan keinginan untuk pergantian Pj Kades. Upaya koordinasi itu sudah dilakukan, yakni mempertemukan warga dengan Camat setempat.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Dari situ saja sebenarnya warga sudah kecewa, malah ditambah dengan situasi yang seperti ini," tuturnya.

Setelah Kepala Desa Mastuki meninggal dunia setelah 5 bulan dilantik, warga mengajukan tiga nama untuk dijadikan Pj Kades. Seluruhnya juga sudah diajukan ke Wakil Bupati Probolinggo, Timbul Prihanjoko, namun yang terpilih malah melenceng bukan yang dihendaki warga. (msn/hen)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT