LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Personil Polres Banjar tengah melakukan fogging DBD
Sumber :
  • tim tvOne - Aditya Tri Wahyudi

RSUD Rawat Puluhan Pasien DBD, Polres Banjar Lakukan Pengasapan

Kasus Demam berdarah Dengue (DBD) di Kota Banjar, Jawa Barat sejak awal tahun hingga akhir Maret 2022 ini cenderung meningkat.

Jumat, 25 Maret 2022 - 21:49 WIB

Banjar, Jawa Barat - Kasus Demam berdarah Dengue (DBD) di Kota Banjar, Jawa Barat sejak awal tahun hingga akhir Maret 2022 ini cenderung meningkat. RSUD Kota Banjar sejak Januari 2022 hingga akhir Maret 2022 ini mencatat sudah 32 orang yang sempat dirawat akibat DBD. Pasien didominasi oleh anak-anak kisaran usia 9-15 tahun.

"Data yang kami catat sejak Januari hingga Maret tahun ini sudah ada 32 warga yang  dirawat akibat DBD dan didominasi oleh pasien anak-anak," ucap Wakil Direktur Pelayanan RSUD Kota Banjar, Furkon kepada tvonenews.com yang dihubungi melalui sambungan telepon, Jumat (25/3/2022).

Furkon menambahkan, dari 32 pasien tersebut semuanya tidak berawal dari Kota Banjar namun dari beberapa daerah seperti Ciamis, Pangandaran bahkan dari wilayah Cilacap, Jawa Tengah. Menjelang awal bulan April ini, dikatakan Furkon kasus cenderung menurun.

Antisipasi terjadinya lonjakan kasus DBD menjelang Ramadhan ini, Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Si Dokkes) Polres Banjar melakukan fogging atau pengasapan di sejumlah titik. Gerakan Pemberantasan sarang Nyamuk (PSN) dengan pengasapan diawali di seluruh ruangan di Mapolres Banjar.

Baca Juga :

"Kami menghimbau kepada seluruh jajaran Polres Banjar dan warga agar waspada terhadap DBD, jangan lupa menerapkan PSN 3M Plus yakni menguras, menutup dan memanfaatkan barang limbah bekas agar tidak terbentuk sarang nyamuk," Ucap Kapolres Banjar, AKBP Ardiyaningsih.

Selain pengasapan di seluruh ruangan di Mapolres Banjar, petugas juga melakukan pengasapan di rumah dinas Kapolres, Wakapolres dan asrama personil Polres. PSN 3M ini merupakan program Dokkes Polda Jabar yang bekerjasama dengan Dokkes Polres Banjar.

"Kami diperintahkan untuk melakukan pengasapan untuk antisipasi terjadinya lonjakan kasus DBD dan ini adalah program bidang Dokkes Polda Jabar dengan Dokkes Polres Banjar," kata Kasubsi Penmas Humas Polres Banjar, Aipda Nandi Darmawaan.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Polisi Sinyalir Korban Sodomi Anak Yayasan Panti Asuhan di Kota Tangerang Terus Bertambah, Buktinya...

Polisi Sinyalir Korban Sodomi Anak Yayasan Panti Asuhan di Kota Tangerang Terus Bertambah, Buktinya...

Polisi menetapkan dua tersangka dari tiga orang pelaku pencabulan sekaligus sodomi terhadap sejumlah anak Yayasan Panti Asuhan Darussalam An'nur di Kota Tangerang.
Shin Tae-yong Bahagia, Andalannya di Timnas Indonesia Masuk Skuad Terbaik Kasta Teratas Eropa Jelang Hadapi Bahrain: Garuda Makin Pede Menang!

Shin Tae-yong Bahagia, Andalannya di Timnas Indonesia Masuk Skuad Terbaik Kasta Teratas Eropa Jelang Hadapi Bahrain: Garuda Makin Pede Menang!

Jelang hadapi Bahrain pada Kualifikasi Piala Dunia 2026, pelatih Shin Tae-yong dapat kabar baik dari salah satu penggawa Timnas Indonesia yang mentas di Eropa.
Bongkar Kengerian Yayasan Panti Asuhan di Kota Tangerang yang Jadi Markas Pelaku Sodomi, Warga Mengenal Pelaku Sebagai Sosok...

Bongkar Kengerian Yayasan Panti Asuhan di Kota Tangerang yang Jadi Markas Pelaku Sodomi, Warga Mengenal Pelaku Sebagai Sosok...

Polisi terus mendalami kasus pencabulan disertai sodomi terhadap sejumlah anak Yayasan Panti Asuhan Darussalam An'nur di Kunciran, Kota Tangerang.
Warga Paku Jaya Berharap Kesinambungan Pembangunan Antara Pemerintah Provinsi Banten dan Kota Tangsel

Warga Paku Jaya Berharap Kesinambungan Pembangunan Antara Pemerintah Provinsi Banten dan Kota Tangsel

Masyarakat terus memberikan dukungannya terhadap pasangan Pilkada Kota Tangerang Selatan (Tangsel) 2024, Benyamin Davnie - Pilar Saga Ichsan.
Calon Ketua MA Bicara Digitalisasi Lembaga Peradilan Indonesia di Masa Depan

Calon Ketua MA Bicara Digitalisasi Lembaga Peradilan Indonesia di Masa Depan

Hakim Agung Kamar Perdata Mahkamah Agung, Prof. Dr. Haswandi berbicara terang-terangan terkait dengan digitalisasi lembaga Peradilan Indonesia di masa depan.
Ngeri! Bahayanya Film Dewasa Berujung KDRT seperti Dialami Selebgram Ini, Adi Hidayat Tegaskan Konten Tersebut Jauh Lebih Merusak dari Narkoba

Ngeri! Bahayanya Film Dewasa Berujung KDRT seperti Dialami Selebgram Ini, Adi Hidayat Tegaskan Konten Tersebut Jauh Lebih Merusak dari Narkoba

Dalam penjelasannya, Ustaz Adi Hidayat menyampaikan nonton pornografi selain dapat dosa, juga bahaya karena bisa memengaruhi otak. Dengan lugas ia mengatakan ..
Trending
Dari Calvin Verdonk Hingga Mees Hilgers Sudah Gabung, Intip Foto-foto Latihan Timnas Indonesia

Dari Calvin Verdonk Hingga Mees Hilgers Sudah Gabung, Intip Foto-foto Latihan Timnas Indonesia

Berangkat dengan hanya belasan pemain, kini sejumlah pemain abroad pun sudah mulai berkumpul dalam latihan Timnas Indonesia hari kedua pada Senin (7/9/2024). 
Polisi Bongkar Aksi Pencabulan Anak Yayasan Panti Asuhan di Kota Tangerang, Didapati Jadi Korban Sodomi

Polisi Bongkar Aksi Pencabulan Anak Yayasan Panti Asuhan di Kota Tangerang, Didapati Jadi Korban Sodomi

Kasus pencabulan anak Yayasan Panti Asuhan Darussalam An'nur di Pondok Pinang, Kota Tangerang menuai fakta baru dalam perkembangannya.
Makam Nia Gadis Penjual Gorengan Keluarkan Aroma Wangi Semerbak Meski Sudah Lama Dimakamkan, Ternyata...

Makam Nia Gadis Penjual Gorengan Keluarkan Aroma Wangi Semerbak Meski Sudah Lama Dimakamkan, Ternyata...

Makam Nia Kurnia Sari si gadis penjual gorengan yang tewas dibunuh dan dirudapaksa oleh tersangka Indra Septiarman menjadi sorotan publik lantaran berbau harum.
Calon Ketua MA Bicara Digitalisasi Lembaga Peradilan Indonesia di Masa Depan

Calon Ketua MA Bicara Digitalisasi Lembaga Peradilan Indonesia di Masa Depan

Hakim Agung Kamar Perdata Mahkamah Agung, Prof. Dr. Haswandi berbicara terang-terangan terkait dengan digitalisasi lembaga Peradilan Indonesia di masa depan.
Ngeri! Bahayanya Film Dewasa Berujung KDRT seperti Dialami Selebgram Ini, Adi Hidayat Tegaskan Konten Tersebut Jauh Lebih Merusak dari Narkoba

Ngeri! Bahayanya Film Dewasa Berujung KDRT seperti Dialami Selebgram Ini, Adi Hidayat Tegaskan Konten Tersebut Jauh Lebih Merusak dari Narkoba

Dalam penjelasannya, Ustaz Adi Hidayat menyampaikan nonton pornografi selain dapat dosa, juga bahaya karena bisa memengaruhi otak. Dengan lugas ia mengatakan ..
Tolong Belajar Singkirkan 2 Sifat Ini, Kata Ustaz Adi Hidayat Terasa Sia-sia Amal dan Ibadah Shalat Lebih Baik Hindari karena...

Tolong Belajar Singkirkan 2 Sifat Ini, Kata Ustaz Adi Hidayat Terasa Sia-sia Amal dan Ibadah Shalat Lebih Baik Hindari karena...

Secara umum padahal ibadah yang dijalankan untuk menambah pahala yang bisa mengantarkan ke Surga-Nya Allah SWT. Ustaz Adi Hidayat menjelaskan ada 2 sifat buruk
Singgung PSSI yang Carter Pesawat untuk Timnas Indonesia, Media China Mulai Banding-bandingkan Negaranya dengan Skuad Garuda: Mereka Enak...

Singgung PSSI yang Carter Pesawat untuk Timnas Indonesia, Media China Mulai Banding-bandingkan Negaranya dengan Skuad Garuda: Mereka Enak...

Media asal China menyinggung langkah PSSI yang menyediakan pesawat carter untuk Timnas Indonesia yang akan jalani laga tandang di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Selengkapnya
Viral