LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi Hepatitis Akut
Sumber :
  • ANTARA

Waspada Hepatitis Akut, Orang Tua Diajak Awasi Jajanan Anak di Luar Rumah

Pemkot Tangerang mengajak orang tua untuk lakukan pengawasan terhadap makanan yang dikonsumsi anak-anak di luar rumah untuk antisipasi penyakit hepatitis akut.

Jumat, 13 Mei 2022 - 14:09 WIB

Tangerang, Banten - Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Banten mengajak peran orang tua untuk melakukan pengawasan terhadap makanan yang dikonsumsi anak-anak di luar rumah dalam antisipasi penyakit hepatitis akut.

"Bawa makanan dari rumah saja biar aman dari penyebaran virus dan tak sembarangan jajan di luar," kata Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah di Tangerang, Jumat (13/5/2022).

Ia mengimbau kepada orang tua untuk melakukan pemeriksaan kesehatan ke fasilitas kesehatan terdekat jika menemukan adanya gejala hepatitis pada anak.

"Jika kurang sehat bahkan sampai alami kulit kuning. Segera periksa ke puskesmas untuk memastikan tak ada gejala apapun," kata Wali Kota.

Dijelaskannya Pemerintah Kota Tangerang telah melakukan sosialisasi ke sejumlah pihak terkait dalam mengantisipasi masuknya kasus hepatitis. Meski hingga kini belum ada laporan dari Dinas Kesehatan terkait anak yang terjangkit hepatitis.

Ia mengatakan penyakit hepatitis ini menyerang anak - anak maka itu perlu adanya pengawasan juga dari orang tua seperti makanan yang di konsumsi.

Kemudian Wali Kota juga memastikan jika kasus hepatitis ini tak mempengaruhi pelaksanaan belajar tatap muka yang kini sedang berjalan. "Gak pengaruhi PTM. Kalo kurang sehat bisa izin dan lakukan pemeriksaan dahulu," katanya.

Kepala Dinas Kesehatan dr Dini Anggraeni mengatakan gejala hepatitis seperti mual, muntah, diare berat dan demam ringan. Sedangkan untuk gejala lanjutan yaitu air kencing berwarna pekat seperti the dan BAB berwarna putih pusat. Warna mata dan kulit menguning, gangguan pembekuan darah, kejang hingga kesadaran menurun.

“Inilah yang harus diketahui dan diwaspadai masyarakat. Jika ditemukan gejala awal untuk segera memerikasakan diri ke pelayanan kesehatan pertama seperti Puskesmas. Sebelum atau jika menemukan gejala lanjutan, untuk segera ke RS untuk mendapat penanganan yang lebih serius. Disamping itu, Puskesmas juga akan langsung melakukan rujukan,” katanya dalam keterangan resmi

Adapun cara mencegah penyakit hepatitis adalah dengan menjaga kebersihan saluran pencernaan, rajin mencuci tangan dengan sabun dan mengkonsumsi makanan matang, tidak memakai alat makan bergantian serta hindari kontak dari orang sakit.

Ia pun mengimbau, masyarakat untuk waspada dan kenali gejala awal atau lanjutan hepatitis akut ini. “Jangan panik, segera bawa pasien ke puskesmas atau RS untuk segara ditangani. Jangan sampai menunggu gejala lanjutan muncul, agar tidak terlambat,” kata dia.(ant/put)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Fakta-fakta Mengerikan Markas Pelaku Sodomi Berkamuflase Yayasan Panti Asuhan di Kota Tangerang, Mulanya...

Fakta-fakta Mengerikan Markas Pelaku Sodomi Berkamuflase Yayasan Panti Asuhan di Kota Tangerang, Mulanya...

Polisi menetapkan tiga orang tersangka dalam kasus pencabulan disertai sodomi terhadap sejumlah anak Yayasan Panti Asuhan Darussalam An-nur di Kota Tangerang.
Tujuh Kali Lawan Bahrain, Jejak Timnas Indonesia Tak Terlalu Baik, Begini Rentetan Sejarah Pertandingannya Sejak 1980

Tujuh Kali Lawan Bahrain, Jejak Timnas Indonesia Tak Terlalu Baik, Begini Rentetan Sejarah Pertandingannya Sejak 1980

Timnas Indonesia pernah melawan Bahrain sebanyak 7 kali selama sejarah pertandingan sejak tahun 1980. Begini catatan rekor yang pernah dialami skuad Garuda.
Meski Bahrain Pernah Hancurkan Timnas Indonesia 10-0, Skuad Garuda Asuhan Shin Tae-yong Tetap Ceria: Antusias dan Optimis!

Meski Bahrain Pernah Hancurkan Timnas Indonesia 10-0, Skuad Garuda Asuhan Shin Tae-yong Tetap Ceria: Antusias dan Optimis!

Timnas Indonesia dijadwalkan akan bertanding melawan Bahrain pada 10 Oktober 2024 mendatang dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Bagaimana persiapannya?
Bikin Ngiler! Segini Penghasilan Pemilik Situs Judi Online, Tapi...

Bikin Ngiler! Segini Penghasilan Pemilik Situs Judi Online, Tapi...

Polres Metro Jakarta Barat meringkus pria berinisial JH alias Justin (28) yang terlibat dalam kasus judi online di Jalan Jelambar Baru, Kelurahan Jelambar Baru, Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat, pada Rabu (2/10/2024).
Katak Bhizer Promosikan Judi Online Lewat Channel YouTube, Polisi Lakukan Perburuan

Katak Bhizer Promosikan Judi Online Lewat Channel YouTube, Polisi Lakukan Perburuan

Influencer Katak Bhizer kini tengah ramai diperbincangkan lantaran diduga melakukan promosi judi online melalui media sosialnya.
Kenaikan Saham Terbesar di Indonesia Saat Ini, Simak Urutannya

Kenaikan Saham Terbesar di Indonesia Saat Ini, Simak Urutannya

Sejumlah saham terpantau melesat tinggi pada, Selasa (8/10/2024). Kenaikan saham terbesar bahkan hampir mencapai 10 persen, dihitung dari sehari ke belakang.
Trending
Terungkap, Modus Pelaku Sodomi Anak Yayasan Panti Asuhan Cari Donatur dengan Cara Ini...

Terungkap, Modus Pelaku Sodomi Anak Yayasan Panti Asuhan Cari Donatur dengan Cara Ini...

Polisi terus menggali kasus pencabulan disertai sodomi terhadap sejumlah anak Yayasan Panti Asuhan Darussalam An-nur di Kota Tangerang.
Banting Tulang Seharian Jangan Lupa Baca Zikir Ini, Bukan Hanya Rezeki Makin Lancar, Kata Ustaz Adi Hidayat Percepat Doa Dikabulkan dan....

Banting Tulang Seharian Jangan Lupa Baca Zikir Ini, Bukan Hanya Rezeki Makin Lancar, Kata Ustaz Adi Hidayat Percepat Doa Dikabulkan dan....

Mampu lancarkan rezeki hingga pengabulan doa lebih cepat, simak penjelasan di bawah ini. Beragam amalan baik dalam agama Islam,simak Ustaz Adi Hidayat agar..
Bikin Ngiler! Segini Penghasilan Pemilik Situs Judi Online, Tapi...

Bikin Ngiler! Segini Penghasilan Pemilik Situs Judi Online, Tapi...

Polres Metro Jakarta Barat meringkus pria berinisial JH alias Justin (28) yang terlibat dalam kasus judi online di Jalan Jelambar Baru, Kelurahan Jelambar Baru, Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat, pada Rabu (2/10/2024).
Tujuh Kali Lawan Bahrain, Jejak Timnas Indonesia Tak Terlalu Baik, Begini Rentetan Sejarah Pertandingannya Sejak 1980

Tujuh Kali Lawan Bahrain, Jejak Timnas Indonesia Tak Terlalu Baik, Begini Rentetan Sejarah Pertandingannya Sejak 1980

Timnas Indonesia pernah melawan Bahrain sebanyak 7 kali selama sejarah pertandingan sejak tahun 1980. Begini catatan rekor yang pernah dialami skuad Garuda.
Katak Bhizer Promosikan Judi Online Lewat Channel YouTube, Polisi Lakukan Perburuan

Katak Bhizer Promosikan Judi Online Lewat Channel YouTube, Polisi Lakukan Perburuan

Influencer Katak Bhizer kini tengah ramai diperbincangkan lantaran diduga melakukan promosi judi online melalui media sosialnya.
Fakta-fakta Mengerikan Markas Pelaku Sodomi Berkamuflase Yayasan Panti Asuhan di Kota Tangerang, Mulanya...

Fakta-fakta Mengerikan Markas Pelaku Sodomi Berkamuflase Yayasan Panti Asuhan di Kota Tangerang, Mulanya...

Polisi menetapkan tiga orang tersangka dalam kasus pencabulan disertai sodomi terhadap sejumlah anak Yayasan Panti Asuhan Darussalam An-nur di Kota Tangerang.
Kenaikan Saham Terbesar di Indonesia Saat Ini, Simak Urutannya

Kenaikan Saham Terbesar di Indonesia Saat Ini, Simak Urutannya

Sejumlah saham terpantau melesat tinggi pada, Selasa (8/10/2024). Kenaikan saham terbesar bahkan hampir mencapai 10 persen, dihitung dari sehari ke belakang.
Selengkapnya
Viral