News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pemuda Buleleng Kampanyekan Bank Sampah Dukung G20

Seorang pemuda asal Kabupaten Buleleng, Bali Gede Ganesha mengampanyekan program bank sampah di daerahnya sebagai upaya penyelamatan lingkungan guna mendukung G20 di Pulau Dewata.
Rabu, 16 Februari 2022 - 12:59 WIB
Gede Ganesha penggagas sekaligus mengampanyekan bank sampah sebagai upaya penyelamatan lingkungan guna mendukung G20 di Pulau Dewata.
Sumber :
  • ANTARA

Buleleng, Bali - Seorang pemuda asal Kabupaten Buleleng, Bali Gede Ganesha mengampanyekan program bank sampah di daerahnya sebagai upaya penyelamatan lingkungan guna mendukung G20 di Pulau Dewata.

"Saya memimpin Bank Sampah Galang Panji di Desa Panji, Kecamatan Sukasada dan sudah eksis hampir delapan tahun dengan nasabah berjumlah ratusan orang," katanya di Sukasada, Buleleng, dikutip Rabu (16/2/2022).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Awalnya, bank sampah itu diinisiasi hanya oleh dua orang, namun kini mampu mengumpulkan sampah hingga 1 ton setiap bulan. Jumlah tersebut diyakini telah mampu mengurangi volume sampah plastik di desanya.

Pihaknya ingin mengubah pandangan masyarakat mengenai sampah. Masyarakat diberi edukasi agar memiliki pemahaman bahwa sampah mampu menjadi sesuatu yang berguna.

Ia mengatakan ini adalah cara penanggulangan permasalahan sampah dari awal (hulu). Sampah pada umumnya berawal dari rumah tangga kemudian masuk ke tempat pembuangan dan berakhir di tempat pembuangan akhir.

"Sederhananya seperti itu. Bank sampah juga mampu mengumpulkan sampah guna menyelamatkan lingkungan dan alam. Hasil dari uang yang diterima telah menguatkan perekonomian masyarakat. Utamanya mereka yang ekonominya berada di bawah (kekurangan)," tutur dia.

Menurut Ganesha, kehadiran bank sampah memang diawali dan diinisiasi dari kepedulian terhadap lingkungan di daerahnya dan di Pulau Dewata pada umumnya, mengingat masyarakat masih suka membuang sampah sembarangan, sehingga lingkungan seperti sungai dan sawah terlihat kotor dipenuhi sampah plastik.

"Masyarakat juga terbiasa membakar sampah yang sebenarnya sangat berbahaya untuk kesehatan. Beberapa hal tersebut menjadi pelecut untuk mendirikan bank sampah," katanya.

Sejalan dengan program yang dijalankannya, Ganesha menilai momentum Bali sebagai tuan rumah KTT G20 merupakan saat yang tepat untuk menyelamatkan lingkungan Pulau Dewata yang sedang tidak baik-baik saja.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Sampah di Bali masih menjadi permasalahan pelik. Saya sering memberikan pendampingan di berbagai daerah, dimana permasalahan sampah masih menjadi momok yang belum terselesaikan secara benar. Bukti nyata sungai-sungai dan laut di Pulau Dewata masih banyak yang dipenuhi sampah," ujarnya.

Oleh karena itu, pihaknya mengajak seluruh pemangku kepentingan, swasta dan masyarakat secara bersama-sama sadar akan dampak buruk sampah dan secara gotong royong melaksanakan program penanggulangan permasalahan tersebut.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT