News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Tanggal Ini Dalam Olahraga: 20 Januari 1968, Timnas Indonesia Tahan Iraq di Thailand

Timnas Indonesia pernah jadi kekuatan potensial di kawasan Asia. Pasukan Garuda dapat bersaing dengan negara-negara lain, seperti pada kualifikasi Olimpik 1968.
Jumat, 20 Januari 2023 - 06:37 WIB
Indonesia dapat atasi Iraq lagi pada kualifikasi Olimpik 1968.
Sumber :
  • tvonenews

tvOnenews.com – Timnas Indonesia pernah jadi kekuatan potensial di kawasan Asia. Pasukan Garuda dapat bersaing dengan negara-negara lain, seperti pada kualifikasi Olimpik 1968.

Tim nasional (timnas) sepakbola Indonesia seperti menjadi pelanggan tetap yang kerap datang di Bangkok pada awal 1960-an. Di sela hadir pada dua penyelenggaraan Asian Games, 1966 dan 1970, Timnas juga ikut kualifikasi Olimpik 1968 di Thailand.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Indonesia masuk Grup B atau Grup 2, bersama tuan rumah Thailand dan Iraq. Seharusnya ada tiga peserta lain, tapi Hong Kong, Malaysia, dan Pakistan mengundurkan diri, sehingga tersisa hanya tiga kontestan dalam persaingan kualifikasi tahap awal.

 

Timnas Bersaing di Tingkat Asia

Panitia Olimpik menetapkan tiap Grup harus tetap berisi enam peserta. Lantaran tiga tim mundur, sistem pertandingan di Grup 2 berubah.

Bila Grup tetap berisi enam peserta, fase kualifikasi Olimpik seharusnya menggunakan pola setengah kompetisi, masing-masing tim bermain satu kali menghadapi lawan berbeda.

Namun sistem berubah, tiga peserta tersisa, yakni Indonesia, Thailand dan Iraq, kini harus saling berhadapan dua kali seolah menjalankan dua leg pertandingan.  

20 Januari 1968, Indonesia kembali bertemu Iraq. Setelah menang 2-1 pada pertandingan pertama, Timnas optimistis dapat melewati laga kedua dengan baik lagi di Bangkok.

 

Timnas Lebih Dulu Unggul Lagi

Laga kedua Iraq versus Indonesia memancing minat penonton lebih banyak ketimbang pertandingan pertama. Sebanyak 5.679 orang menyaksikan pertunjunkan di Supachalasai Stadium, Bangkok.

Gemuruh segera terdengar. Menit 22, wasit Norman Boswell asal Malaysia meniup peluit dan memberi isyarat telunjuk ke tengah lapangan yang menandakan pengesahan gol setelah Soetjipto Soentoro membuka skor bagi Indonesia.

Skor 1-0, Indonesia menjaga keunggulan sampai waktu untuk turun minum. Tim arahan pelatih Ernest Alberth Mangindaan percaya diri untuk merebut kemenangan kedua atas Iraq.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tapi harapan tak berkembang jadi kenyataan. Seusai istirahat, tepat pada saat pertandingan berjalan satu jam, Iraq dapat menyamakan kedudukan 1-1 dengan Indonesia.

Seperti pada laga pertama, Nouri Dhiab kembali dapat menerobos pertahanan tim utusan PSSI dan membuat gol. Skor 2-1. Gol membuat Iraq bersemangat mengubah keadaan untuk membalas kekalahan 1-2 pada laga pertama.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT