Mereka adalah Emil Audero, Dean James, Joey Pelupessy, da Ole Romeny. Keempatnya pun bisa langsung diturunkan.
Dalam daftar 29 pemain yang dibawa, Patrick Kluivert masih mengandalkan nama-nama seperti Jay Idzes, Maarten Paes, dan Thom Haye.
Juru taktik asal Belanda ini hanya memasukkan Septian Bagaskara sebagai pemain baru yang dipanggil.
Sementara sisanya merupakan pemain yang selalu menjadi andalan selama Shin Tae-yong masih menangani Timnas Indonesia.
Eks pelatih Barcelona ini mengatakan, alasan tidak banyak perubahan karena waktu yang dimiliki untuk persiapan sangat singkat.
Load more