LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Nasib pemain naturalisasi asal Belanda yang bela Timnas Indonesia
Sumber :
  • Kolase tvOnenews

Sempat Munculkan Harapan Generasi Emas Timnas Indonesia, Nasib 3 Pemain Naturalisasi Ini Berujung Tragis Usai Gabung Skuad Garuda

Digadang-gadang bakal menjelma jadi generasi emas Timnas Indonesia, karier pemain keturunan Belanda ini seketika meredup tak lama setelah putuskan menjadi WNI.

Jumat, 19 Juli 2024 - 21:12 WIB

tvOnenews.com - Pemain Belanda ini bernasib tragis tak lama setelah mereka memutuskan gabung ke Timnas Indonesia usai resmi jadi WNI.

Padahal, kedatangan mereka dari Belanda dengan status naturalisasi sempat memberikan harapan generasi emas bagi Timnas Indonesia.

Sebagaimana diketahui, Timnas Indonesia sebenarnya telah menjalankan program naturalisasi jauh sebelum Shin Tae-yong ditunjuk sebagai pelatih.

Arnold Van Der Vin menjadi pemain naturalisasi pertama yang memperkuat Timnas Indonesia pada era 1950-an dan saat itu tampil untuk Persija Jakarta.

Baca Juga :

Setelah itu, PSSI baru kembali menjalankan program naturalisasi untuk Timnas Indonesia pada tahun 2010-an saat Tonnie Cusell, Jhonny Van Beukering, hingga Sergio Van Dijk didatangkan dari Belanda. 

Pemain tersebut sebelumnya tampil cukup baik di kompetisi Eropa hingga punya keturunan Belanda-Indonesia, sehingga membuat PSSI menawarkan kewarganegaraan kepadanya.

Namun, para pemain ini justru mulai kehilangan daya magisnya usai bergabung dan tampil dalam beberapa pertandingan untuk Timnas Indonesia.

Sebagian dari mereka bahkan ada yang memutuskan kembali ke Belanda setelah menjalani periode yang kurang meyakinkan bersama Timnas Indonesia.

Lantas, siapa saja pemain Belanda yang bernasib tragis usai dinaturalisasi Timnas Indonesia? Berikut ulasannya.

1. Sergio Van Dijk 

Segio Van Dijk

Segio Van Dijk (Source: Antara)

Sergio Van Dijk sempat diproyeksikan sebagai suksesor Cristian Gonzales yang ketika itu membawa Timnas Indonesia menjadi runner-up Piala AFF 2010.

Bagaimana tidak, ia berhasil mencetak 40 gol dan lima assist dari 87 pertandingan selama enam musim bermain untuk klub Liga Australia, Brisbane Roar dan Adelaide United.

Sergio Van Dijk akhirnya menerima pinangan Timnas Indonesia pada 2013, setelah membutuhkan waktu setahun lamanya untuk menyetujui tawaran PSSI.

Namun, ketajaman yang diharapkan dari Sergio Van Dijk seketika sirna lantaran tak sekalipun gol dicetaknya dari lima caps bersama Timnas Indonesia.

2. Tonnie Cusell 

Tonnie Cusell

Tonnie Cusell (Source: Kolase tvOnenews)

Datang dari Belanda di tengah carut marutnya sepak bola nasional saat itu,Tonnie Cusell disiapkan untuk tampil bagi Timnas Indonesia di Piala AFF 2012.

Dengan reputasinya yang cukup impresif di Belanda, penggemar sepak bola tanah air mengharapkan tuah dari Tonnie Cusell bisa diberikan untuk Timnas Indonesia.

Kendati demikian, harapan tersebut sirna karena Tonnie Cusell hanya bermain sebanyak tiga kali bagi Timnas Indonesia dan semuanya berlangsung di Piala AFF 2012.

Setelah bermain di Barito Putera, Tonnie Cusell memutuskan pulang ke Belanda dan sekarang ia dikabarkan menjadi pelatih Ajax Amsterdam U13. 

3. Jhonny Van Beukering

Jhonny Van Beukering

Jhonny Van Beukering (Source: Kolase tvOnenews)

Di tengah krisis pemain depan Timnas Indonesia, PSSI mendatangkan penggawa keturunan Belanda yakni Jhonny Van Beukering, striker berpengalaman di Eredivisie.

Sebelumnya, Jhonny Van Beukering tampil cukup mengesankan di Liga Belanda bersama sejumlah klub-klub besar dengan total mencatatkan 34 gol.

Namun bukannya meraih kejayaan bersama Timnas Indonesia, ia justru tak mampu bersaing dengan pemain lokal sehingga jarang sekali berkesempatan tampil bagi skuad Garuda.

Dalam sebuah wawancara, ia mengaku menyesal menerima tawaran bermain bagi Timnas Indonesia. Kini, Jhonny Van Beukering dikabarkan bekerja sebagai satpam di Belanda. (han)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Memanas! Ledakan Pager Tewaskan Puluhan Warga Lebanon, Sekjen Hizbullah Deklarasi Bakal Jadikan Israel 'Neraka'

Memanas! Ledakan Pager Tewaskan Puluhan Warga Lebanon, Sekjen Hizbullah Deklarasi Bakal Jadikan Israel 'Neraka'

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Hizbullah Hassan Nasrallah bersumpah akan menjadikan Israel neraka setelah pager meledak di Lebanon, yang menewaskan puluhan orang.
Jelang Pelantikan Presiden Terpilih, Prabowo Subianto Dikunjungi SBY Naik Lexus Hitam di Kertanegara, Bahas Apa?

Jelang Pelantikan Presiden Terpilih, Prabowo Subianto Dikunjungi SBY Naik Lexus Hitam di Kertanegara, Bahas Apa?

Presiden Keenam Republik Indonesia, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengunjungi kediaman presiden terpilih 2024-2029 Prabowo Subianto di Jl Kertanegara No. 4
Top 7 Pemain Timnas Indonesia dengan Followers Instagram terbanyak, Jumlahnya Mencapai Jutaan bak Selebriti

Top 7 Pemain Timnas Indonesia dengan Followers Instagram terbanyak, Jumlahnya Mencapai Jutaan bak Selebriti

Kemampuan ciamik Timnas Indonesia dalam membela negara melalui sepak bola membuatnya banyak diapresiasi, salah satunya melalui sosial media Instagram.
Dengan Nada Bicara Terbata-bata dan Berlinang Air Mata, Mulan Jameela Sempat Mau Nyerah Jadi Istri Ahmad Dhani, Anak-anak Maia Estianty Ternyata Suka...

Dengan Nada Bicara Terbata-bata dan Berlinang Air Mata, Mulan Jameela Sempat Mau Nyerah Jadi Istri Ahmad Dhani, Anak-anak Maia Estianty Ternyata Suka...

Mulan Jameela yang sudah menikah siri dengan Ahmad Dhani sempat ingin mundur sebelum suaminya itu rujuk kembali dengan Maia Estianty. Ungkap anak Maia masih...
Detik-detik Pelaku Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap Pakai Kolor Hijau

Detik-detik Pelaku Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap Pakai Kolor Hijau

Polres Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat, telah menangkap Indra Septiarman (26) yang merupakan tersangka pembunuh Nia Kurnia Sari (18) remaja penjual gorengan asal Kecamatan 2x11 Kayu Tanam yang ditemukan tewas terkubur, beberapa waktu lalu.
Klasemen Grup F ACL Two, Asnawi Mangkualam dan Persib Masih Berpeluang Lolos Fase Grup

Klasemen Grup F ACL Two, Asnawi Mangkualam dan Persib Masih Berpeluang Lolos Fase Grup

Port FC menang dengan skor 1-0 dari gol Willen Mota pada menit 89 di hadapan suporter Persib, Bobotoh di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Kamis.
Trending
Detik-detik Pelaku Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap Pakai Kolor Hijau

Detik-detik Pelaku Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap Pakai Kolor Hijau

Polres Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat, telah menangkap Indra Septiarman (26) yang merupakan tersangka pembunuh Nia Kurnia Sari (18) remaja penjual gorengan asal Kecamatan 2x11 Kayu Tanam yang ditemukan tewas terkubur, beberapa waktu lalu.
Klasemen Grup F ACL Two, Asnawi Mangkualam dan Persib Masih Berpeluang Lolos Fase Grup

Klasemen Grup F ACL Two, Asnawi Mangkualam dan Persib Masih Berpeluang Lolos Fase Grup

Port FC menang dengan skor 1-0 dari gol Willen Mota pada menit 89 di hadapan suporter Persib, Bobotoh di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Kamis.
Dengan Nada Bicara Terbata-bata dan Berlinang Air Mata, Mulan Jameela Sempat Mau Nyerah Jadi Istri Ahmad Dhani, Anak-anak Maia Estianty Ternyata Suka...

Dengan Nada Bicara Terbata-bata dan Berlinang Air Mata, Mulan Jameela Sempat Mau Nyerah Jadi Istri Ahmad Dhani, Anak-anak Maia Estianty Ternyata Suka...

Mulan Jameela yang sudah menikah siri dengan Ahmad Dhani sempat ingin mundur sebelum suaminya itu rujuk kembali dengan Maia Estianty. Ungkap anak Maia masih...
Memanas! Ledakan Pager Tewaskan Puluhan Warga Lebanon, Sekjen Hizbullah Deklarasi Bakal Jadikan Israel 'Neraka'

Memanas! Ledakan Pager Tewaskan Puluhan Warga Lebanon, Sekjen Hizbullah Deklarasi Bakal Jadikan Israel 'Neraka'

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Hizbullah Hassan Nasrallah bersumpah akan menjadikan Israel neraka setelah pager meledak di Lebanon, yang menewaskan puluhan orang.
Top 7 Pemain Timnas Indonesia dengan Followers Instagram terbanyak, Jumlahnya Mencapai Jutaan bak Selebriti

Top 7 Pemain Timnas Indonesia dengan Followers Instagram terbanyak, Jumlahnya Mencapai Jutaan bak Selebriti

Kemampuan ciamik Timnas Indonesia dalam membela negara melalui sepak bola membuatnya banyak diapresiasi, salah satunya melalui sosial media Instagram.
Ungkapan Menohok Mauro Zijlstra soal Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026: Saya Kira Terlalu Cepat, tapi...

Ungkapan Menohok Mauro Zijlstra soal Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026: Saya Kira Terlalu Cepat, tapi...

Pemain keturunan Indonesia , Mauro Zijlstra memberikan tanggapan soal peluang Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026.
Jens Raven Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia Senior Usai Bela Tim U-20 di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025?

Jens Raven Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia Senior Usai Bela Tim U-20 di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025?

Jens Raven berpeluang dipanggil ke Timnas Indonesia senior setelah membela tim U-20 pada kualifikasi Piala Asia U-20 2025 yang diselenggarakan akhir bulan ini.
Selengkapnya