Bahkan saat hadapi Australia yang di Piala AFF U-16 kali ini berhasil keluar sebagai juara, Zahaby Gholy mampu mencetak dua gol.
Sebagai informasi, Timnas Indonesia dikalahkan Australia pada babak semifinal dengan skor 5-2.
Australia sendiri sukses menjadi juara Piala AFF U-16 2024 setelah mengalahkan Thailand melalui babak adu penalti.
Sementara itu, setelah jalani Piala AFF U-16 2024 selanjutnya Timnas Indonesia U-16 akan bersiap untuk menatap babak Kualifikasi Piala Asia U-17 2025 yang berlangsung di Kuwait pada Oktober mendatang.
Nantinya, Zahaby Gholy cs akan kembali bersua Australia yang juga berada satu grup bersama tuan rumah Kuwait dan Kepulauan Mariana Utara.
(sub)
Load more