Barcelona Ditinggal Bek Masa Depan, Mamadou Mbacke Fall Resmi Hijrah ke MLS
- ANTARA
Tak lama berselang, tepatnya pada September 2023, Mbacke Fall kembali dipinjamkan ke Spanyol untuk memperkuat Barcelona Atletic. Setelah dipermanenkan Barcelona setahun kemudian, perjalanan kariernya kini kembali berlanjut di MLS bersama St Louis City mulai akhir Januari 2026.(ant/lgn)
Load more