News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Preview Piala Dunia 2022: Prancis vs Australia

Tak ada Karim Benzema, Prancis juga tidak membawa dua gelandang alumni juara Piala Dunia 2018, Paul Pogba dan N’Golo Kante. Bagaimana peluang melawan Australia?
Selasa, 22 November 2022 - 11:22 WIB
Prancis dan Australia panaskan persaingan di Grup D Piala Dunia 2022.
Sumber :
  • antara

Doha, Qatar – Tak ada Karim Benzema, Prancis juga tidak membawa dua gelandang alumni juara Piala Dunia 2018, Paul Pogba dan N’Golo Kante. Bagaimana peluang melawan Australia?


Prancis pergi ke Piala Dunia 2022 di Qatar dengan misi mempertahankan gelar juara. Namun tak ada duet lapangan tengah Paul Pogba dan N'Golo Kante yang mengalami cedera. Peraih Ballon d’Or 2022, Karim Benzema, juga absen karena belum pulih ke kondisi 100 persen.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tanpa Benzema, pelatih Didier Deschamps tidak mencari pengganti. Deschamps kembali ke rencana semula dengan mengerahkan hanya 25 pemain dari kuota maksimal 26 orang dari aturan FIFA.

Walau tak ada Pemain Terbaik Dunia versi France Football, Prancis tetap memiliki masih banyak alumni juara Piala Dunia 2018. Kylian Mbappe, Olivier Giroud, Antoine Griezmann dan Ousmane Dembele tetap masuk dalam barisan Tim Ayam Jantan.

Dengan kuartet penyerang berpengalaman dan tiga striker baru, Didier Deschamps optimistis memasuki persaingan di Grup D. Prancis yakin dapat mengatasi Australia pada pertandingan pertama.  

Trauma Piala Dunia 2002
Namun bisa saja situasi mendadak tidak berpihak kepada Prancis. Les Bleus masih trauma pada Piala Dunia 2002. Sepeninggal kapten Deschamps yang sudah pensiun seusai memimpin tim juara EURO 2000, Tim Ayam Jantan mendapat kejutan di Korea-Japan 2002.

Pada Piala Dunia 2002, juara bertahan Prancis malah tumbang oleh tim debutan Senegal pada laga  pertama Piala Dunia.

Situasi agak berbeda setelah 20 tahun. Piala Dunia 2022, Prancis mengupayakan jalan untuk menjaga gelar juara dengan melawan bukan tim debutan.

Australia Kenang Kemenangan 2001
Australia memasuki Piala Dunia yang keempat dengan harapan semakin baik dari waktu ke waktu. Tim Kanguru mencapai Qatar dengan susah-payah karena harus melalui dahulu playoff antarbenua sebelum lolos ke putaran final.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Socceroos pernah mengalahkan Prancis pada Piala Konfederasi edisi 2001. Kini tim asuhan Graham Arnold ingin lebih siap untuk bersaing di Grup D Piala Dunia 2022.

Prediksi 11 Pemain Pertama
Prancis (4-2-3-1): Hugo Lloris; Benjamin Pavard, Dayot Upamecano, Ibrahima Konate, Lucas Hernandez; Aurelien Tchouameni, Adrien Rabiot; Ousmane Dembele, Antoine Griezmann, Kylian Mbappe; Olivier Giroud

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT