News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

90 Gol, Messi Tembus 3 Besar Top Scorer Dunia, Lewati Legenda Malaysia

Andai masuk sejak awal, mungkin Lionel Messi membuat hat-trick ke gawang Jamaika. Bahkan dengan sepasang gol, Leo Messi sudah memperpanjang rekor internasional.
Rabu, 28 September 2022 - 10:01 WIB
Lionel Messi terus perbanyak rekor gol internasional dari berbagai sisi.
Sumber :
  • @leomessi

New Jersey, Amerika Serikat – Andai masuk sejak awal, mungkin Lionel Messi membuat hat-trick ke gawang Jamaika. Bahkan dengan sepasang gol, Leo Messi sudah memperpanjang rekor internasional.

Argentina menang lagi pada rangkaian FIFA Matchday dua pekan terakhir September 2022. Melawan Jamaika, Selasa malam di Amerika atau Rabu (28/09/2022) pagi waktu Indonesia, La Albiceleste menikmati kemenangan 3-0 dengan gol Julian Alvarez dan sepasang gol Lionel Messi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dua gol ke gawang Jamaika memperbanyak rekor dalam karier Leo Messi. La Pulga makin kokoh berdiri sebagai top scorer abadi tim nasional Argentina dengan 90 gol dari 164 pertandingan. Messi juga makin kuat mempimpin daftar pencetak gol terbanyak di kalangan pesepakbola Amerika Selatan.

Dengan 90 gol, kapten Argentina berselisih jauh dari legenda Brasil, Pele, yang pensiun menyimpan 77 gol internasional.

Bahkan dengan total 90 gol, Messi juga kini menembus kelompok 3 Besar top scorer internasional sepanjang masa. Si Nomor 10 Argentina melewati catatan legenda Malaysia, Mokhtar Dahari yang mewariskan 89 gol saat ia meninggal dunia.

Kini Messi yang bermain sebagai gelandang, playmaker, winger, second striker atau false 9 berada di belakang dua pemain lain yang lebih berperan sebagai penyerang. Striker legendaris Iran, Ali Daei, menggenggam 109 gol saat mundur dari sepakbola.

Posisi puncak masih milik rival abadi Leo Messi, Cristiano Ronaldo dengan 117 gol. Namun Messi telah meninggalkan Ronaldo dalam koleksi brace. Sepanjang kariernya, bintang Argentina melakukan 206 dopletta, berbanding 204 dalam catatan Ronaldo Portugis.

 

Scalonetta Dekati Rekor Italia

Lionel Messi membukukan gol pertamanya ke gawang Jamaika pada menit 86 atau setengah jam setelah ia masuk sebagai pemain pengganti. Ia menggantikan striker Lautaro Martinez yang berperan memberi asistensi untuk gol pembuka skor dari tandemnya, Julian Alvarez pada menit 13.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dengan ban kapten beralih dari kawannya, Angel Di Maria, Leo Messi bertindak. Ia meneruskan bola dari Giovani Lo Celso dan melepaskan tendangan keras dari luar petak penalti. Skor 2-0.

Tiga menit kemudian, pemilik rekor tujuh Ballon d’Or menunjukkan keahliannya yang lain. Messi menghukum pelanggaran pemain Jamaika dengan freekick tak tercegah. Bahkan dengan tendangan rendahnya, Si Kutu Atom melewati pagar lawan, termasuk seorang pemain yang berbaring di lapangan.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT