News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Tiga Naga Keok Lawan PSMS Medan di Laga Uji Coba 3-0 Tanpa Balas

PSMS Medan sukses taklukkan tim Liga 3 asal Riau, KS Tiga Naga, bermain di Stadion Teladan, Medan, Kamis (15/8/22) sore, Ayam Kinantan sukses tekuk
Senin, 15 Agustus 2022 - 21:35 WIB
Tiga Naga Keok Lawan PSMS di Laga Uji Coba 3-0 di Stadion Teladan (15/8/2022) sore.
Sumber :
  • tim tvone/Sri Gustina

Medan, Sumatera Utara - PSMS Medan sukses taklukkan tim Liga 3 asal Riau, KS Tiga Naga, bermain di Stadion Teladan, Medan, Kamis (15/8/22) sore, Ayam Kinantan sukses tekuk Laskar Lancang Kuning, julukan Tiga Naga, dengan skor tiga gol tanpa balas.

Babak pertama, PSMS menurunkan starting eleven mulai Adixi di bawah mistar, Hamdi Sula, Andri Muliadi, Joko Susilo, Didik, Suandi, Ichsan Pratama, M. Krisna, Arif Suyono, Ricat Turnip dan Dian Sasongko.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dua dari tiga gol Ayam Kinantan dilesatkan dari tembakan luar kotak penalti, lewat kaki M. Krisna di babak pertama dan Suandi di babak kedua, serta gol titik putih Nico Malau jelang peluit akhir dibunyikan.

Selain gol Krisna, di babak pertama PSMS menciptakan sejumlah peluang. Namun gol Andri Muliadi dianulir karena offside.

Jelang turun minum babak pertama, I Putu Gede, memasukkan Ahmad Ihwan menggantikan Dian Sasongko karena cedera di lapangan.

Masuki awal babak kedua, Putu langsung mengganti Adixi dengan Abdul Rohim di bawah mistar. Tak lama berselang Arif Suyono dan Ricat Turnip ditarik gantikan Beni Oktovianto dan pemain baru pinjaman dari Bhayangkara FC, Ichwan Tuharea.

Berturut-turut, Andri, didik, Hamdi, Ichsan, Krisna, Suandi, Ahmad Ihwan hingga sang kapten Joko Susilo turut ditarik dengan digantikan Fardan, Imam Mahmudi, Bustomi, Iman Budi, Hari Habrian, Nico Malau, Sandi Samosir hingga pemain baru pinjaman lainnya, Dodi Irawan.

Usai laga, I Putu Gede menyebut pihaknya masih adaptasi dengan cuaca karena uji coba kali ini digelar sedikit lebih awal daripada biasanya yang lebih sore demi menyesuaikan jadwal peluit kick-off di kompetisi sesungguhnya nanti, sebagai bentuk adaptasi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Tapi penampilan anak-anak di laga ini secara keseluruhan kualitasnya masih sama, hanya saja ada 1-2 pemain baru yang masih butuh adaptasi," ucap Putu, kepada awak media petang tadi.

Tak sampai disitu, Putu turut membeberkan penampilan dua pemain baru pinjaman dari Bhayangkara FC, Ichwan Tuharea dan Dodi Irawan, dengan menyebut kedua pemain tersebut memiliki kualitas.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Geger! Pedagang Cilok Luka-luka Usai Dianiaya di Kembangan

Geger! Pedagang Cilok Luka-luka Usai Dianiaya di Kembangan

Seorang pria yang merupakan pedagang cilok mengalami luka-luka usai menjadi korban penganiayaan di Jalan Basmol Raya, Kembangan, Jakarta Barat, Senin (13/1/2026).
Kasus Korupsi Kuota Haji, Petinggi PBNU Diduga Terima Uang

Kasus Korupsi Kuota Haji, Petinggi PBNU Diduga Terima Uang

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan pemeriksaan terhadap Ketua Bidang Ekonomi Pengurus Besar Nahdatul Ulama (PBNU) Aizzudin Abdurrahman terkait kasus dugaan korupsi kuota haji 2024.
Michael Carrick Kembali ke Old Trafford, Manchester United Masuki Era Interim

Michael Carrick Kembali ke Old Trafford, Manchester United Masuki Era Interim

Manchester United dikabarkan semakin dekat menunjuk Michael Carrick sebagai manajer interim hingga akhir musim.
Pria Tewas Bersimbah Darah di TPU Kota Bekasi, Polisi Ungkap Sosok Pelakunya

Pria Tewas Bersimbah Darah di TPU Kota Bekasi, Polisi Ungkap Sosok Pelakunya

Polda Metro Jaya menangkap pelaku pembunuhan pria berinisial MDTWS (25) yang ditemukan tewas di tempat pemakaman umum (TPU) Jatisampurna, Kota Bekasi, Jawa Barat, pada Minggu (11/1/2026).
Teknologi Robotik dalam Pengobatan Kanker Prostat: Bagaimana Perkembangannya di Dunia dan Indonesia?

Teknologi Robotik dalam Pengobatan Kanker Prostat: Bagaimana Perkembangannya di Dunia dan Indonesia?

Kehadiran sistem bedah robotik menjadi langkah penting untuk mendekatkan standar penanganan kanker prostat di dalam negeri dengan praktik medis global, sehingga
Tak Disangka, Netizen Bongkar Fakta Baru soal Masa Muda Denada Imbas Digugat Ressa Rizky Rossano

Tak Disangka, Netizen Bongkar Fakta Baru soal Masa Muda Denada Imbas Digugat Ressa Rizky Rossano

Kemunculan pemuda Banyuwangi, Al Ressa Rizky Rossano menggugat atas dugaan penelantaran anak kandung membuat netizen ungkap masa muda penyanyi Denada Tambunan.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Michael Carrick Kembali ke Old Trafford, Manchester United Masuki Era Interim

Michael Carrick Kembali ke Old Trafford, Manchester United Masuki Era Interim

Manchester United dikabarkan semakin dekat menunjuk Michael Carrick sebagai manajer interim hingga akhir musim.
Pria Tewas Bersimbah Darah di TPU Kota Bekasi, Polisi Ungkap Sosok Pelakunya

Pria Tewas Bersimbah Darah di TPU Kota Bekasi, Polisi Ungkap Sosok Pelakunya

Polda Metro Jaya menangkap pelaku pembunuhan pria berinisial MDTWS (25) yang ditemukan tewas di tempat pemakaman umum (TPU) Jatisampurna, Kota Bekasi, Jawa Barat, pada Minggu (11/1/2026).
Belum usai Euforia Persib Menang Atas Persija, Maung Bandung Dapat Kabar Buruk dari Situasi Federico Barba

Belum usai Euforia Persib Menang Atas Persija, Maung Bandung Dapat Kabar Buruk dari Situasi Federico Barba

Persib Bandung meraih kabar kurang menyenangkan dari Federico Barba usai menumbangkan Persija Jakarta. Bek asal Italia itu kini dikabarkan menjadi incaran tiga klub Serie B.
Juventus Beri Pukulan Telak kepada Emil Audero, Luciano Spalletti Justru Sampaikan Pernyataan Mengejutkan

Juventus Beri Pukulan Telak kepada Emil Audero, Luciano Spalletti Justru Sampaikan Pernyataan Mengejutkan

Pelatih Juventus, Luciano Spalletti, menyampaikan pernyataan mengejutkan setelah menang telak dengan skor 5-0 atas Cremonese. Kiper Timnas Indonesia, Emil Audero, menjadi korbannya.
Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak pada 14 Januari 2026 untuk enam zodiak pertama, Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo.
Siapa Sih Kelly di Buku Broken Strings Aurelie Moeremans? Sosoknya Bikin Pembaca Emosi dan Kini Minta Maaf

Siapa Sih Kelly di Buku Broken Strings Aurelie Moeremans? Sosoknya Bikin Pembaca Emosi dan Kini Minta Maaf

Aurelie Moeremans menghadirkan sosok Kelly yang memberikan nomornya kepada Bobby di buku Broken Strings. Aurelie mengungkapkan sahabatnya sudah minta maaf.
Kekayaan Timothy Ronald Disorot Usai Terseret Dugaan Penipuan, Ini Sumber Pundi-Pundi Sang Raja Kripto

Kekayaan Timothy Ronald Disorot Usai Terseret Dugaan Penipuan, Ini Sumber Pundi-Pundi Sang Raja Kripto

Kekayaan Timothy Ronald disorot usai terseret dugaan penipuan trading kripto. Ini sumber pundi-pundi Raja Kripto Indonesia.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT