Tak Peduli Main di Surabaya, Mauricio Souza Fokus Bawa Persija Jakarta Menang
- tvonenews.com - Ilham Giovani
Sementara itu, Persebaya Surabaya berada satu tingkat di bawahnya di posisi keenam dengan 10 poin hasil dari tiga kemenangan, satu imbang, dan dua kekalahan.
Laga antara Persebaya dan Persija diprediksi berlangsung panas dan sarat gengsi, mengingat rivalitas panjang antara dua klub besar tersebut di pentas sepak bola nasional.(ant/lgn)
Load more