Liga 1: Hadapi Bali United, Arema FC Termotivasi Akhiri Hasil Buruk
- LIB
Tim asuhannya mewaspadai pola transisi cepat dengan kombinasi umpan lambung yang menjadi kekuatan utama Serdadu Tridatu, julukan Bali United.
"Kami sudah mempersiapkan diri dengan melakukan latihan, semoga besok bisa tampil bagus ketimbang saat melawan Persib," ucapnya.
(ant/aes)
Load more