Milomir Seslija pun memiliki tekanan yang sama dengan Paul Munster. Dia harus berusaha mengangkat Persis yang hampir berada di jurang zona degradasi dengan bertengger di posisi 15.
Namun Persis harus melawan Madura United yang saat ini berada di posisi lima klasemen sementara Liga 1. (hfp)
Load more