5. Hengkang Bersama Kartel Bisnis ke Persik
Keributan yang terjadi di PSS membuat Arthur memilih untuk hengkang ke Persik. Kabar burung pun menyebar dengan menyebut Arthur turut memindahkan kartel bisnisnya ke Persik pada 2021 lalu.
Arthur Irawan jadi kapten di Persik Kediri. Dok. Instagram/@arthurirawan
Beruntung, pendaratan Arthur menjadi awal kebangkitan Persik Kediri yang hampir degradasi pada musim 2022. Kini Persik harus berjuang keluar dari papan bawah klasemen.
Menariknya, Arthur lebih terbuka akan kekayaannya. Dia tidak hanya menjadi kapten tim tapi juga menyimpan organisasi amalnya, Athletes For Good atau AFG sebagai sponsor Persik.
Arthur pun sempat emosi ketika suporter memintanya untuk keluar dari Persik. Bahkan Arthur Irawan mewakili Persik Kediri pada Kongres Luar Biasa PSSI pada Februari lalu.
(hfp)
Load more