Sempat gacor ketika memulai debutnya bersama Persib Bandung, ketajaman Wander Luiz perlahan meredup ketika Liga 1 terpaksa dihentikan gara-gara pandemi COVID-19
Masih ingatkah dengan Gaston Castano? Seorang striker ganas yang pernah menjadi suami mendiang Julia Perez, simak kabar terbaru Gaston Castano usai pensiun.
Kedatangan Timur Kapadze ke Indonesia langsung menimbulkan spekulasi baru di tengah panasnya bursa calon pelatih Timnas Indonesia pasca-gagalnya Patrick Kluivert
Menjelang ajang Piala Dunia U17 di Qatar yang digelar pada tanggal 3 hingga 27 November 2025 mendatang, Timnas U17 Indonesia melakukan persiapan akhir di Yogyakarta sejak tanggal 29 September hingga 14 Oktober 2025.
Ole Romeny komunikasi langsung dengan Patrick Kluivert terkait keinginannya perkuat Timnas Indonesia di putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Mantan gelandang tengah Persib Bandung, Kim Kurniawan kini mempunyai nasib yang menggeliat di PSS Sleman setelah diumumkan menjadi pemain sekaligus manajer klub.
Kabar Hokky Caraka ke klub barunya ini sudah tak mengejutkan suporter Timnas Indonesia mengingat klub sebelumnya, PSS Sleman sudah lebih dahulu membocorkannya.
Juara Super League atau dulunya Liga 1 sebanyak 2 kali, yakni Leonard Tupamahu, mengungkapkan alasan PSS Sleman resmi melepas pemain Timnas Indonesia U-23, Hokky Caraka, ke Persita Tangerang.
Teror terhadap influencer Dj Donny berlangsung berlapis dan semakin berbahaya. Berawal dari kiriman bangkai ayam berisi ancaman, teror itu memuncak dengan pelemparan bom molotov ke rumahnya pada dini hari.
Pagi itu, Andi memotret anak bungsunya yang tengah asyik bermain di antara barisan pohon sawit di Kabupaten Tebo, Jambi. Seperti jutaan petani sawit kecil lainnya
Pelatih Everton, David Moyes, memberikan pujian khusus kepada duet bek tengah Jake O’Brien dan James Tarkowski usai kemenangan meyakinkan 2-0 atas Nottingham Forest
Partai tandang pekan ke-16 akan digelar pada Senin (5/1/2026) mendatang di Stadion Brawijaya, Kediri. Tren positif akan coba dilanjutkan Persib untuk menjaga puncak klasemen Super league 2025-2026 dari kejaran pesaing.
Ustaz Abdul Somad (UAS) berpendapat hukum merayakan Tahun Baru 2026 untuk agama Islam masih boleh, selagi tidak mengikuti ritual keagamaan dan budaya umat lain.