News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Shin Tae-yong jadi Pelatih Termahal di K League Tapi Masih di Bawah Gaji Timnas Indonesia, Memangnya Berapa?

Setelah lima tahun membangun fondasi kuat di sepak bola Indonesia Shin Tae-yong (STY) resmi kembali ke tanah kelahirannya. Mulai Agustus 2025 pelatih yang ... -
Selasa, 5 Agustus 2025 - 22:59 WIB
Eks Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong Resmi Gabung Ulsan HD
Sumber :
  • AFC

Jakarta, tvOnenews.com – Setelah lima tahun membangun fondasi kuat di sepak bola Indonesia Shin Tae-yong (STY) resmi kembali ke tanah kelahirannya.

Mulai Agustus 2025 pelatih yang identik dengan revolusi Timnas Indonesia itu akan menukangi Ulsan HD klub raksasa sekaligus juara bertahan K League 1.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kepastian ini diumumkan langsung oleh manajemen Ulsan pada Selasa, 5 Agustus 2025 hanya beberapa hari setelah mereka resmi berpisah dengan pelatih sebelumnya Kim Pan-gon.

Shin Tae-yong Resmi Bela Ulsan HD
Shin Tae-yong Resmi Bela Ulsan HD
Sumber :
  • AFC

 

Sang pelatih didepak akibat rentetan hasil minor 11 pertandingan terakhir tanpa kemenangan yang membuat Ulsan terlempar dari papan atas klasemen sementara.

Penunjukan Shin Tae-yong menjadi semacam “taruhan terakhir” Ulsan HD untuk menyelamatkan musim mereka. Dalam tiga musim sebelumnya Ulsan tampil digdaya dan meraih gelar secara beruntun.

Namun performa menurun drastis di paruh kedua musim ini telah menimbulkan tekanan besar dari suporter dan sponsor.

Shin dengan rekam jejak impresif bersama Timnas Korea Selatan (termasuk di Piala Dunia 2018) serta pencapaian luar biasa bersama Indonesia di level Asia Tenggara, dinilai punya kombinasi disiplin Asia dan pendekatan modern yang cocok untuk kembali mengangkat performa “Harimau Korea”.

Yang juga menyita perhatian publik Korea adalah nilai kontrak Shin Tae-yong. Menurut laporan media lokal Nate, STY kini menyandang status sebagai pelatih dengan bayaran tertinggi di K League 1.

Namun angka tersebut masih di bawah kontraknya saat melatih Timnas Indonesia yang mencapai sekitar US$2 juta atau Rp32,7 miliar per tahun.

Eks pelatih Timna Indonesia Shin Tae-yong dan Sandy Walsh
Eks pelatih Timna Indonesia Shin Tae-yong dan Sandy Walsh
Sumber :
  • Instagram @sandywalsh

 

Di Ulsan HD bayaran Shin diperkirakan berada di bawah angka tersebut, meski tetap lebih tinggi dari gaji pelatih sebelumnya Kim Pan-gon yang “hanya” menerima sekitar US$1 juta per tahun.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kenaikan ini menunjukkan betapa seriusnya Ulsan dalam mempertaruhkan musim mereka kepada Shin Tae-yong.

Kembalinya Shin Tae-yong ke Korea mendapat respons beragam. Di media sosial, banyak fans menyambut baik karena STY dikenal sebagai pelatih karismatik yang mampu meracik tim dari nol.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Kapan Lawan Vietnam?

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Kapan Lawan Vietnam?

Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026 resmi dirilis. Skuad Garuda membuka laga di SUGBK, hadapi Kamboja hingga big match melawan Vietnam.
Tak Mau Jumpa Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Akui Lega Masuk Grup B Piala AFF 2026

Tak Mau Jumpa Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Akui Lega Masuk Grup B Piala AFF 2026

Pelatih Thailand Anthony Hudson mengaku lebih nyaman berada di Grup B Piala AFF 2026 dan lega terhindar dari Timnas Indonesia meski tetap waspada lawan.
Kevin Diks Buka-bukaan soal Gagal ke Piala Dunia 2026, Tegaskan Tak Menyesal Bela Timnas Indonesia

Kevin Diks Buka-bukaan soal Gagal ke Piala Dunia 2026, Tegaskan Tak Menyesal Bela Timnas Indonesia

Kevin Diks buka suara soal kegagalan Timnas Indonesia lolos Piala Dunia 2026, akui sakitnya mimpi pupus namun siap bangkit di Piala Asia 2027.
Kejutan! Singkirkan Uzbekistan Lewat Drama Adu Penalti, China Tantang Vietnam di Semifinal Piala Asia U-23

Kejutan! Singkirkan Uzbekistan Lewat Drama Adu Penalti, China Tantang Vietnam di Semifinal Piala Asia U-23

China U-23 lolos ke semifinal Piala AFF U-23 2026 usai menyingkirkan Uzbekistan lewat drama adu penalti di Jeddah dan akan menantang Vietnam di semifinal
Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Michael Carrick menjalani debut manis sebagai pelatih interim Manchester United (MU). Setan Merah sukses menundukkan rival sekota Manchester City dengan skor 2-0 pada matchday ke-22 Liga Inggris 2025/26 yang digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/1/2026).
Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Jose Mourinho tak menutup peluang kembali ke Real Madrid usai pemecatan Xabi Alonso. Florentino Perez disebut menjadikannya kandidat utama pelatih baru.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Jose Mourinho tak menutup peluang kembali ke Real Madrid usai pemecatan Xabi Alonso. Florentino Perez disebut menjadikannya kandidat utama pelatih baru.
Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Michael Carrick menjalani debut manis sebagai pelatih interim Manchester United (MU). Setan Merah sukses menundukkan rival sekota Manchester City dengan skor 2-0 pada matchday ke-22 Liga Inggris 2025/26 yang digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/1/2026).
Penyebab Meninggalnya Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur di Lintasan Ski, Cucu Konglomerat Henry Pribadi Alami Ini

Penyebab Meninggalnya Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur di Lintasan Ski, Cucu Konglomerat Henry Pribadi Alami Ini

Kepolisian Jepang ungkap dugaan penyebab Rylan Henry Pribadi (17) cucu dari konglomerat tanah air Henry Pribadi meninggal dunia. Ternyata Rylan terlilit tali...
Kronologi Kecelakaan Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur dari Ketinggian, Ditemukan Tergeletak di Lintasan Ski

Kronologi Kecelakaan Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur dari Ketinggian, Ditemukan Tergeletak di Lintasan Ski

Kepolisian Jepang ungkap kronologi meninggalnya Rylan Henry Pribadi, cucu dari pendiri Napan Group, Henry Pribadi. Ternyata Rylan alami kecelakaan saat ski..
Profil Henry Pribadi, Keluarga Konglomerat Napan Group Berduka Usai Cucu Kesayangannya Meninggal Dunia

Profil Henry Pribadi, Keluarga Konglomerat Napan Group Berduka Usai Cucu Kesayangannya Meninggal Dunia

Keluarga konglomerat Henry Pribadi tengah berduka. Sang cucu Rylan Henry Pribadi meninggal dunia dalam kecelakaan ski di Jepang. Ini profil Henry Pribadi..
Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X down Jumat malam bikin ribuan pengguna mengeluh tak bisa login. Keluhan soal X error dan Twitter down langsung trending di media sosial.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 18 Januari 2026: Peluang Keberuntungan dan Angka Hoki Aries hingga Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 18 Januari 2026: Peluang Keberuntungan dan Angka Hoki Aries hingga Virgo

​​​​​​​Simak ramalan keuangan zodiak 18 Januari 2026 untuk aries, taurus, gemini, cancer, leo, virgo lengkap peluang rezeki dan angka hoki paling update!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT