News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Meski Sudah Turunkan Harga, Tiket Pertandingan China Vs Timnas Indonesia Tidak Laku

China akan menyambut Timnas Indonesia di laga lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 
Sabtu, 12 Oktober 2024 - 14:01 WIB
Meski Sudah Turunkan Harga, Tiket Pertandingan China Vs Timnas Indonesia Tidak Laku
Sumber :
  • AFC

Jakarta, tvOnenews.com - Tiket pertandingan China elawan Timnas Indonesia tidak laku terjual. 

China akan menyambut Timnas Indonesia di laga lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pertandingan ini akan berlangsung di Stadion Qingdao Youth Football, Qingdao pada Selasa (15/10/2024). 

tvonenews

Meski ini adalah laga internasional, namun rendahnya antusiasme suporter China berdampak pada penjualan tiket.

Dikutip dari laman Luzhong Morning News, kegagalan China dalam tiga laga perdana mempengaruhi penjualan tiket bahkan H-3 sebelum pertandingan.

"Selain dua kategori tiket termurah untuk pertandingan kandang melaawan Timnas Indonesia, semua kategori tiket yang tersisa belum terjual," tulis laporan tersebut dikutip Sabtu (12/10/2024). 

Kategori tiket dijual dalam beberapa harga dengan harga termurah 280 yuan atau setara dengan Rp616 ribu hingga termahal 1.380 yuan atau setara dengan Rp3 juta.

Padahal, harga tiket ini sudah turun dibandingkan dengan laga kandang pertama dari Arab Saudi. 

Penurunan tiket pun fokus pada harga kategori menengah ke tas yang jumlahnya dikurangi mulai 100-300 yuan atau Rp200-600 ribu. 

"Tapi penggemar sepertinya tidak tertarik, hingga Jumat (11/10/2024), hanya tiket ekonomi seharga 280 dan 480 yuan yang terjual habis, sementara tiket kelas atas dari harga 680 yuan sampai 1.380 yuan masih tersisa," tulis laporan tersebut.

Penjualan tiket tak terlepas dari pengaruh kekalahan beruntun China atas lawannya di tiga pertandingan pertama.

Memulai putaran ketiga dengan menghadapi Jepang, tim asuhan Branko Ivankovic ini kalah telak 7-0. 

Bermain di laga kandang, China kembali kalah 1-2 dari Arab Saudi. 

Sampai akhirnya tim pun kembali menelan kekalahan dari Australia dengan skor 3-1 yang membuat China berada di dasar klasemen dengan nol poin. 

"Oleh karena itu, para penggemar tidak terallu antusias untuk membeli tiket, apalagi dengan para penggemar yang lebih peka terhadap hasil pertandingan dimana lebih baik menghabiskan uang untuk hal yang lain," tulis laporan tersebut.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Di sisi lain, pertandingan yang berlangsung di hari kerja dan digelar bukan di Beijing pun memberi pengaruh banyak dalam penjualan tiket.

Kick off pukul 8 malam membuat para penonton tetap menghabiskan waktu perjalanan untuk bekerja atau sekolah ada keesokan harinya.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Timnas Uzbekistan memperbesar peluang untuk mendampingi Jepang lolos ke babak delapan besar Piala Asia Futsal 2026 dari Grup C.
background

Pekan ke-19

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT