News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Bercerita Tentang Ridwan Saidi, Menurut Fadli Zon Sosoknya Merupakan Figur yang Seperti Ini

Budayawan Ridwan Saidi telah berpulang pada Minggu (25/12/2022). Kabar meninggalnya Ridwan Saidi ini menjadi duka banyak orang, tidak terkecuali Fadli Zon...
Minggu, 25 Desember 2022 - 12:05 WIB
Ridwan Saidi semasa hidupnya
Sumber :
  • Tangkapan layar Youtube/ Fadli Zon Official

Jakarta – Sosok budayawan Betawi yang namanya cukup moncer, Ridwan Saidi, diketahui meninggal dunia pada (25/12/2022).

Kabar meninggalnya Ridwan Saidi ini diketahui pertama kali diunggah oleh politikus Gerindra Fadly Zon. Melalui akun Twitter pribadinya, Fadli Zon mengucapkan duka cita terhadap keluarga Ridwan Saidi dan mengungkapkan kenangannya mengenai sang budayawan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Bagi Fadli Zon ternyata Ridwan Saidi bukan sekadar sejawat dalam berpolitik. Ia dianggap oleh Fadli Zon sebagai seorang kawan diskusi karena memiliki pengetahuan yang luas.

“Selamat jalan Bg Ridwan Saidi … Innalillahi wainnailaihi raajiun. Kabar dr putra-putri beliau Bang Ridwan Saidi telah wafat pagi ini jam 08.35 WIB di RSPI Bintaro. Insya Allah husnul khotimah. Bang RS seorg teman diskusi yg luar biasa, wawasan n pengalamannya luas. al Fatihah,” tulis Fadli Zon dalam akun Twitternya.

Ridwan Saidi
Ridwan Saidi saat menghadiri agenda wawancara di tvOne (tim TvOne)

Bukan hanya unggahan yang mengabarkan Ridwan Saidi meninggal itu saja, Fadli Zon bahkan sempat membuat statement khusus untuk Ridwan Saidi. Ia mengungkapkan bahwa Ridwan Saidi telah dikenalnya sejak 30 tahun yang lalu.

Baginya sosok Ridwan Saidi merupakan tokoh politisi, pemikir, sastrawan dan budayawan. Meninggalnya Ridwan Saidi memberikan pukulan telak bagi Fadli Zon sebagai teman diskusinya.

“Turut berduka cita wafatnya B Ridwan Saidi, politisi kawakan, pemikir, penulis, sastrawan, budayawan. Sy kenal lebih dr 30 thn lalu. Ribuan koleksi buku kuno n seratusan piringan hitamnya sdh terintegrasi di @FadliZonLibrary sejak 2009. Merasa kehilangan tokoh hebat ini,” ungkap Fadli Zon di Twitternya.

Profil Ridwan Saidi

Nama Ridwan Saidi bukan hal baru di telinga masyarakat, khususnya pecinta sejarah Betawi. Pasalnya, Ridwan Saidi kerap diundang di berbagai acara untuk membicarakan mengenai sejarah Betawi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Diketahui Ridwan memiliki 5 orang anak dan sempat menjadi anggota DPR RI. Lahir di Jakarta 2 Juli 1942, Ridwan Saidi merupakan anak keempat dari empat bersaudara pasangan Abdurrahim dan Muhaya.

Dirinya telah menikah dengan orang wanita kelahiran Minang bernama Yahma Wisnani, pada tahun 1977. Dari pernikahannya dengan Yahma, Ridwan Saidi dikaruniai 5 orang anak yakni Syarifah Jihan Marina, Syarif Razvi, Rifat Najmi, Ferhat Afkar, dan Shahin Maulana.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT