News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Terkuak, Yayasan Milik Mantan Wagub Jabar Diduga Terima Dana Hibah Rp45 Miliar

Belakangan ini terkuak, bahwa Yayasan milik mantan Wakil Gubenur Jawa Barat (Wagub Jabar) diduga terima hibah Rp45 Miliar. Hal ini karena kebijakan baru
  • Reporter :
  • Editor :
Rabu, 30 April 2025 - 03:15 WIB
Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi.
Sumber :
  • Antara

Jabar, tvOnenews.com - Belakangan ini terkuak, bahwa Yayasan milik mantan Wakil Gubenur Jawa Barat (Wagub Jabar) diduga terima hibah Rp45 Miliar.

Hal ini karena kebijakan baru Pemerintah Provinsi Jabar jadi perbincangan hangat di masyakarat terkait evaluasi ulang penyaluran dana hibah ke pesantren.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Langkah ini diambil Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, demi memastikan bantuan tersalurkan lebih adil dan tepat sasaran.

Menurut Dedi, distribusi dana hibah sebelumnya terindikasi tidak merata dan lebih banyak mengalir ke yayasan yang memiliki kedekatan dengan partai politik atau tokoh politik.

Sementara itu, banyak pesantren kecil justru luput dari bantuan.

Berdasarkan data dari Biro Kesra Setda Jabar memperkuat dugaan tersebut.

Salah satu temuan mengarah ke yayasan milik mantan Wakil Gubernur Jabar, Uu Ruzhanul Ulum, yang disebut menerima total dana hibah sekitar Rp45 miliar.

Yayasan yang dimaksud adalah Perguruan Al-Ruzhan, berlokasi di Kecamatan Manonjaya, Kabupaten Tasikmalaya.

Kepala Biro Kesra Setda Jabar, Andrie Kustria Wardana, membenarkan bahwa lembaga pendidikan tersebut mendapatkan kucuran dana hibah sejak tahun 2020 hingga 2024.

"Terafiliasi, saudara-saudaranya (Uu Ruzhanul)," ujar Andrie kepada awak media saat dikonfirmasi, pada Senin (28/4/2025).

Berdasarkan rinciannya, pada tahun 2020, SMKS Al-Ruzhan Tasikmalaya memperoleh hibah sebesar Rp59.400.000 dari Dinas Pendidikan Jabar. 

Selain itu, SMK Al-Ruzhan Manonjaya juga menerima bantuan senilai Rp600 juta.

Pada 2021, jumlah hibah yang diterima melonjak tajam menjadi Rp10 miliar.

Dana ini berasal dari Dinas Perumahan dan Permukiman Jabar, digunakan untuk pembangunan Gedung STAI Al-Ruzhan, dengan rincian: biaya konstruksi fisik Rp9.325.280.104,30, biaya perencanaan Rp178.700.000, biaya pengawasan Rp300.000.000, serta biaya umum sebesar Rp196.000.000.

Memasuki tahun 2022 dan 2023, Biro Kesra Setda Jabar kembali mengucurkan dana hibah untuk STAI Al-Ruzhan sebesar Rp30 miliar dan untuk Pondok Pesantren Al-Ruzhan sebesar Rp2,5 miliar.

Menurut Andrie, dana Rp30 miliar itu digunakan untuk berbagai pekerjaan, di antaranya sebegai berikut.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pertama, persiapan pembangunan Gedung Rektorat dan Gedung Perkuliahan sebesar Rp5.439.999.000.

Kedua, struktur pembangunan gedung sebesar Rp12.702.054.000, 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT